Pemilik Motor Wajib Tahu! Inilah 4 Cara agar Jok Motor Tidak Di Cakar Kucing, Sudah Terbukti Berhasil!

Minggu 10-03-2024,19:20 WIB
Reporter : Naufal
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Cara agar jok motor tidak di cakar kucing mungkin terlihat sepele, namun memiliki efek yang cukup besar bagi kondisi jok.

Kucing merupakan salah satu hewan yang paling banyak dipelihara oleh para pecinta binatang, sebab mereka melihat kucing memiliki tingkah lucu dan menggemaskan.

Namun apakah kamu pernah mengalami momen yang tidak terduga, yaitu ketika jok motormu dirusak oleh kucing dengan cara di cakar menggunakan kuku panjangnya.

Tentu saja ini menjadi momen yang menyebalkan, sebab menjadikan jok rusak dan jika ingin kembali ke semula harus dilakukan pergantian kulit jok dan akhirnya menguras isi kantong.

BACA JUGA:Istimewa Banget! All New Yamaha Nmax 160 2024 Hadir dengan Performa Mesin Bertenaga Pantas Disukai Anak Muda!

BACA JUGA:Bikin Heboh! Honda Vario 160 2024 Hadir dengan Desain Baru yang Lebih Segar, Siap Merebut Pasar Skuter Matic!

Namun tenang saja, kamu tidak perlu khawatir sebab kami memiliki beberapa cara agar jok motor tidak di cakar kucing, dan ini sudah terbukti ampuh, yuk simak sampai selesai.

1. Memilih kulit jok yang aman dari cakaran kucing

Cara agar jok motor tidak di cakar kucing yang pertama adalah, memilih kulit jok yang aman dari cakaran kucing, sebab kucing biasanya menyukai karakter jok yang mudah di cakar.

Biasanya jok yang disukai oleh kucing ini, memiliki karakter atau tekstur, sehingga membuat mereka lebih mudah untuk mencakar jok lebih kuat.

Oleh karenanya, jika kamu ingin jok motormu terhindar dari cakaran kucing, usahakan menggunakan jok yang memiliki tekstur halus.

Dengan memilih jok yang memiliki karakter halus, maka kamu dapat membuat kucing kesulitan untuk mencakar jok motormu, sebab terasa licin.

BACA JUGA:Wajib Diperhatikan! Inilah 5 Tips Sebelum Membeli Motor Matic Bekas, Nomor 5 Paling Penting!

BACA JUGA:Berdasarkan Pengalaman Pribadi! Inilah 4 Motor Matic Paling Irit Bahan Bakar, Harganya Juga Murah!

2. Menggunakan cover jok

Kategori :