Cari Rekomendasi Hp Terbaik dan Termurah untuk Orang Tua? Cek Daftar Pilihan Hp Mulai 1 Jutaan Edisi Ramadhan

Selasa 26-03-2024,15:45 WIB
Reporter : Diah Ayu Setiyawati
Editor : Dony Widyo

Dibekali dua buah kamera dengan konfigurasi 50MP+2MP serta kamera selfie di bagian depan 8MP yang terbilang cukup untuk fotografi maupun video call.

Layarnya terbuat dari panel iPS LCD 6.7 inci dengan resolusi HD yang memungkinkan untuk memberikan tampilan layar jernih.

Sistem operasinya berbasis Android 13 yang didukung energi baterai 5000 mAh dengan diperkuat pengisian cepat 25W yang menjadikannya efisien dari segi waktu pengisian.

BACA JUGA:Tidak Harus Mahal! Inilah 5 Motor Listrik Murah Bersubsidi, Harganya Dibawah Rp 10 Juta!

BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Terbaik untuk Lebaran 2024 Spesifikasi Dewa, Dari Redmi Hingga Infinix Wireless Charging!

Pengisian daya baterai melalui USB Type-C serta yang tak kalah menarik yaitu adanya slot microSD hingga 1TB untuk memperluas penyimpanan internalnya.

Bagi kalian yang tertarik memiliki dapat membeli Samsung A055 dengan harga Rp 1,5 jutaan untuk 4/64GB dan Rp 1,7 jutaan untuk 4/128GB serta Rp 1,8 jutaan untuk 6/128GB. Namun harga dapat berubah sewaktu-waktu. 

Itulah 4  rekomendasi hp terbaik dan termurah untuk orang tua. Pilihlah handphone yang sesuai kebutuhan dan anggaran budget. Semoga dapat membantu.(*)  

Kategori :