2. RIMC Helm
Rekomendasi helm retro klasik warna gelap terbaik untuk pria urutan kedua adalah RIMC Helm. Produk merk RIMC ini banyak sekali digemari oleh kalangan kawula muda Indonesia.
Hal ini dapat lihat dari banyaknya muda-mudi yang memakai helm dengan desain klasik dari RIMC Helm tersebut. Selain memberikan kenyaman tersendiri, produk helm yang satu ini dapat memberikan sensasi penampilan yang luar biasa unik dan kekinian.
RIMC Helm sendiri menawarkan tiga jenis ukuran produk helm retro yakni M, L, dan XL tentunya. Produk helm merk ini telah mengantongi lisensi dari SNI, yang mana kualitas dan keamanannya lebih terjamin.
BACA JUGA:Review 5 Bedak Tabur yang Bikin Wajah Putih Bebas Minyak, Ampuh Menutup Noda Tersedia di Indomaret
BACA JUGA:Cara Paling Cepat Mengencangkan Keriput dengan Bahan Dapur, Rahasia Kulit Wajah Awet Muda Di Usia 50
Produk dari helm dari merek terkenal ini terbuat dari bahan ABS gading yang tahan lama dan tidak akan membuat gerah selama pemakaian.
3. Simpson Helmet
Rekomendasi helm retro klasik warna gelap terbaik untuk pria urutan ketiga adalah Simpson Helmet. Simpson Helmets merupakan salah satu merk helm yang di Import masuk ke Indonesia.
Simpson helmet sudah dibekali teknologi free stop di mana helmnya gampang untuk dibuka dan ditutup. Selain itu, merk helm yang satu ini juga dilengkapi ventilasi cook max pada produk-produk helmnya sehingga kepala tetap memperoleh udara segar meski menggunakan helm tertutup.
4. Cargloss Helmets
Rekomendasi helm retro klasik warna gelap terbaik untuk pria urutan keempat adalah Cargloss Helmets. Cargloss Helmets dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau dibandingkan dengan merk lainnya.
BACA JUGA:Bapak-bapak Merapat! Simak, 5 Motor Klasik Retro yang Cocok Untuk Pria, Dijamin Makin Gagah
BACA JUGA:Terbaik! Rekomendasi 5 Jas Hujan Anti Sobek yang Cocok Dipakai Sehari-hari Oleh Para Pemotor
Selain itu, Cargloss Helmets ini punya kelebihan yakni produk nya sangat kompatibel dengan aksesoris helm yang saat ini sudah sangat banyak dipasarkan. Aksesoris yang dimaksud malah berasal dari merk lain.
Aksesoris tersebut antara lain visor, pet, kacamata goggle dan masih banyak lagi. Cargloss helmets banyak digemari anak muda karena desain helm ini bisa digabung dengan aksesoris merk lain yang menjadikannya memiliki nilai desain yang sangat unik.