Awas, Jangan Dilakukan! Ini 5 Kesalahan Menyimpan Sayur dan Buah di Kulkas yang Bikin Cepat Busuk

Selasa 14-05-2024,11:25 WIB
Reporter : Ady Prasetyo
Editor : Dony Widyo

Sebaiknya, simpan sayur dan buah dalam wadah yang terbuka atau memiliki lubang ventilasi untuk memungkinkan sirkulasi udara.

BACA JUGA:Penyebab Karet Kulkas Berjamur dan Cara Membersihkannya, Apa Saja?

BACA JUGA:Dapat Dekengan Pusat, Fadia Arafiq - Sukirman Kian Menguat Berpasangan di Pilkada 2024 Kabupaten Pekalongan

4. Menumpuk Sayur dan Buah Berlebihan

Menumpuk sayur dan buah berlebihan di kulkas dapat menghambat aliran udara dan membuat sayur dan buah tidak merata suhunya. Hal ini dapat menyebabkan sayur dan buah cepat busuk.

Sebaiknya, beri ruang antar sayur dan buah saat disimpan di kulkas.

5. Menyimpan Sayur dan Buah Terlalu Lama

Kesalahan menyimpan sayur dan buah di kulkas yang bikin cepat busuk yang harus kamu hindari yang terakhir yakni  menyimpan sayur dan buah terlalu lama di kulkas.

Menyimpan sayur dan buah terlalu lama di kulkas dapat membuatnya kehilangan kesegaran dan nutrisinya. 

Karena hal itulah, banyak dokter menganjurkan kita untuk konsumsi sayur dan buah segera setelah dibeli.

BACA JUGA:Cegah Tahu Basi Tanpa Kulkas! 5 Langkah Mudah Menyimpan Tahu Tanpa Kulkas Agar Tidak Basi Hingga 7-10 Hari

BACA JUGA:3 Cara Membuat Skincare Alami untuk Memutihkan dalam 1 Malam, Cuma Modal Bahan Dapur Wajah Glowing Permanen

Tak hanya itu, buah yang terlalu lama terkena suhu dingin kulkas juga akan kehilangan kesegarannya dan menjadi busuk.

Nah, itulah dia 5 kesalahan menyimpan sayur dan buah di kulkas yang bikin cepat busuk yang harus kamu hindari. Semoga informasi ini bermanfaat. (Dy)

Kategori :