Review Lengkap Spesifikasi Realme 12 dan Realme 12+, Battle HP Harga Beda Tipis Menang yang Mana? 

Selasa 04-06-2024,21:20 WIB
Reporter : Diah Ayu Setiyawati
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA:Tahun 2024 Mending Beli iPhone 8+ atau iPhone X? Inilah Review Perbandingan HP Seri iPhone dengan Chipset Sama

3. Baterai

Untuk fitur pengisian daya dari Realme 12  dan Realme 12+ sudah sama-sama mendukung teknologi pengisian cepat.

Akan tetapi fitur pengisian cepat pada Realme 12+ lebih unggul yaitu hingga 67W. Sedangkan pada Realme 12 didukung pengisian cepat 45W.

4. Performa

Apabila dibandingkan dari segi performa chipsetnya, Realme 12+ lebih unggul karena menggunakan Mediatek Dimensity 7050, sedangkan Realme 12 tenaga chipset Mediatek Dimensity 6100+. 

Meski performa chipsetnya berbeda, tetapi untuk kapasitas memori yang digunakan sama. Di mana kedua HP memiliki RAM 8GB dan penyimpanan internal 256GB.

BACA JUGA:Review Lengkap Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy A05s, HP Harga 2 Jutaan Speknya Menang Banyak! 

BACA JUGA:HP Harga Beda Dikit! Simak Review Perbandingan HP Itel RS 4 dengan Infinix Hot 40 Pro, Dua-duanya Bawa UFS

Tetapi untuk Realme 12 kapasitas penyimpanan nya masih dapat ditambah melalui microSD. Sedangkan pada Realme 12+ tanpa  slot microSD.

5. Desain

Berbicara mengenai perbandingan desain, sebenarnya kedua HP tampil dengan desain yang sama-sama mewah.

Jika pada Realme 12+ menggunakan material leather sedangkan Realme 12 menggunakan bahan seperti plastik atau polycarbonat.

Keduanya cukup nyaman digenggam meskipun pada Realme12 teksturnya terasa licin tidak seperti Realme 12+ yang kesat.

BACA JUGA:Harga Sama Spek Beda! Review Perbandingan HP Poco M6 Pro dengan Realme C67, Salah Satunya Pakai AMOLED

BACA JUGA:Review Perbandingan HP Vivo Y27s dengan Vivo Y27, Tampilan Sama Mewah Harganya Beda 200 Ribuan Juara Mana?

Kategori :