Inilah 3 Daftar Wisata Baru di Tegal yang Menarik untuk Dikunjungi, Segini Harga Tiketnya!

Sabtu 15-06-2024,20:57 WIB
Reporter : Fani Umrotul
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA:Wisata Murah Pas Buat Healing! 5 Obyek Wisata Alam di Kendal yang Asri dan Nyaman yang Wajib Dikunjungi

2. Danau Beko Margasari

Sela jutnya ada Danau Beko Margasari sebagai wisata baru yang ada di Tegal nih. Awalnya, objek wisata ini merupakan bekas galian tambang yang mana di area tengahnya terdapat sumber air.

Objek wisata ini memberikan keindahan alam yang bikin takjub, pasalnya pemandangan air danau yang memukau mata ini bisa menjernihkan pikiran loh. Bagi yang berminat, maka sebaiknya jangan datang pada musim kemarau sebab airnya akan surut.

Untuk kamu yang tertarik untuk mengunjungi objek wisata ini, kamu perlu menyiapkan tiket dengan harga Rp 10.000. Murah meriah bukan? 

3. Pemandian Air Panas Guci

Pemandian Air Panas Guci juga bisa kamu piliha sebagai destimasi wisata jika kamu sedang berada di Tegal. Pasalnya destinasi wisata ini unik dan jarang kamu temui di beberapa tempat sebab menyuguhkan kolam renang air panas. 

Perlu kamu tau juga, bahwa tingkat panas air pada kolam ini tergantung dengan ketinggian kolam loh. Selain untuk objek wisata, pamandian air panas ini juga sangat bagus untuk kesehatan. 

BACA JUGA:Wajib Dikunjungi! Inilah 5 Wisata Air di Kendal yang Tidak Hanya Pas untuk Me Time tapi Juga Menyehatkan Tubuh

BACA JUGA:Cocok untuk Me Time! Inilah Obyek Wisata Air Menarik di Kendal yang Memiliki Tiket Masuk Mulai 5000-an

Kalau kamu tertarik untuk berkunjung, lokasi Pemandian Air Panas Guci bisa kamu temukan di Ladang,Hutan, Guci, Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal dengan harga tiket masuk Rp20.000 per orang.

Itulah beberapa daftar wisata baru di Tegal yang menarik untuk dikunjungi. Bagaimana? Adakah salah satunya yang kamu idamkan? 

Kategori :