Resep Masker Wajah untuk Kulit Glowing, Cukup 2 Bahan Dapur Bisa Bikin Kulit Cerah Tanpa Kusan dan Noda

Sabtu 22-06-2024,08:58 WIB
Reporter : Elif Hudayana
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA:Skintific Keluarkan Cushion Terbaru? Yuk Simak Review Cushion Skintific yang Lama Vs Terbaru, Apa Sih Bedanya?

BACA JUGA:Katanya Memiliki Klaim yang Sama, Begini Hasil Review Battle Bedak Foundation Make Over Vs Luxcrime oleh Tasya

Cara membuat dan menggunakan:

  • Tuangkan madu ke mangkuk secukupnya
  • Tambahkan dengan setengah sendok bubuk kunyit
  • Aduk kedua bahan sampai mengental dan rata
  • Lanjut, aplikasikan masker ke wajah menggunakan kuas
  • Diamkan selama 20 menit sebelum dibilas

Cara membuat masker wajah untuk kulit glowing ini menarik banyak komentar. Beberapa pengguna mengaku kalau masker tersebut ampuh mengatasi kulit breakout, jerawat, dan kusam.

Jadi, apakah kamu tertarik mencobanya? Tetap pastikan kamu aman dengan pemakaian bahan alami ini terlebih dahulu ya. Kalau sudah merasa aman, masker tersebut bisa dipakai secara rutin cukup 2 kali dalam seminggu.

Tapi, jangan lupakan juga rutinitas skincare harian agar kulit tetap terawat dan ternutrisi sepanjang hari. (*)

Kategori :