Tak hanya itu, produk ini juga transferproof dan waterproof. Jadi, aman banget digunakan saat kamu berkeringat maupun kepanasan. Menarik, bukan?
3. Tips Memakai Cushion Supaya Tahan Lama
Nah, bagi kamu yang ingin mencobanya. Ada juga nih tips memakai cushion skinctif agar tahan lama di kulit berjerawat;
- Pertama, pilh shade yang sesuai dengan warna kulit mu.
- Gunakan pelembab dan primer sebeu engaspkikasan cushion untuk hasil masimal.
- Terakhir, seting dengan bedak untuk efek tahan lama yang bebas transfer.
BACA JUGA:Wanita Ini Review Jujur Wardah Micellar Water Terbaru, Ampuh Membersihkan dan Mencerahkan Wajah?
Lalu, dimana bisa membeli cushion skintific dengan harga murah? Kamu bisa membelinya di toko dekat rumah maupun melalui toko daring di laman resminya. Soal harga, per kemasannya dibanderol di bawah 200 ribuan lho. Menarik, bukan?
Demikian review cushion skintific cover all perfect di kulit berjerawat yang bisa kamu simak. Semoga bermanfaat dan salam glowing! (*)