5 Drama Korea Terbaik Tentang Zombie, Bikin Tegang dan Merinding Siap-Siap Uji Adrenalin!

Minggu 30-06-2024,13:41 WIB
Reporter : Elif Hudayana
Editor : Dony Widyo

Jika All of Us Are Dead menceritakan zombie di lingkungan sekolah, drama Korea terbaik tentang zombie yang satu ini mengambil latar sebuah apartemen.

Orang-orang yang tinggal dalam satu komplek apartement tersebut harus berjuang melawan wabah virus zombie yang mematikan.

Namun sayangnya, orang yang tinggal di dalam gedung yang baru bangun tersebut mendapatkan perlakukan diskriminatif karena adanya status sosial.

Akibatnya, mereka pun merasa kesulitan untuk menyelamatkan zombie yang sudah menyebar di setiap lantai. Drama ini berjumlah 12 episode, ada kisah romantis pasangan Han Hyo Joo dan Park Hyung Sik di dalamnya.

BACA JUGA:Selain Ipar Adalah Maut, Ini Dia 3 Film Perselingkuhan yang Diadaptasi dari Kisah Nyata, Bikin Gregetan!

BACA JUGA:Mirip Ipar Adalah Maut, 6 Drama Korea Tentang Perselingkuhan Ini Penuh Balas Dendam dan Menguras Emosi!

3. Sweet Home (2020)

Rekomendasi drama Korea terbaik tentang zombie ini dibintangi oleh Song Kang. Menceritakan Hyun, siswa SMA yang kehilangan keluarganya karena sebuah kecelakaan mengerikan.

Namun ia masih harus mengadapi kenyataan untuk melawan monster yang berusaha memusnakahkan manusia, dan ternyata moster tersebut bersembunyi di kompleks apartemennya. 

Drama ini memiliki 2 season, bahkan kabarnya season 3 akan tayang pada tahun 2024 ini. Siap menantikan lanjuta ceritanya?

4. Kingdom (2019-2020)

Ditayangkan dalam dua season, Kingdom rilis pada tahun 2019 dan langsung dilanjutkan pada 2020 untuk season 2. Drama ini mendapatkan rating yang sangat tinggi, cocok buat kamu yang menyukai cerita zombie.

BACA JUGA:10 Rekomendasi Anime Terbaik Musim Semi 2024 versi Anime Corner: Penuh aksi dan Romansa

BACA JUGA:Badass Banget! Lisa Blackpink Comeback Solo dengan Single Terbarunya, Aura Rockstar nya Sangat Terpancar

Mengambil latar pada masa Joseon abad pertengahan, Kingdom menceritakan seorang putra mahkota yang dikirim melalui misi bunuh diri untuk menyelidiki wabah misterius yang menyebar di seluruh negara.

Drama ini diperankan oleh Ju Ji Hoon dengan jumlah total 12 episode. Sudah masuk list tontonanmu belum?

Kategori :