RADARPEKALONGAN.CO.ID - Kamu sedang mencari cushion lokal yang minim oksidasi? Nadia Ramadhani seorang TikToker dalam kontennya menjelaskan beberapa rekomendasi cushion yang sangat minim oksidasi pada wajah selam seharian penuh.
Cushion yang memiliki oksidasi yang sangat rendah inilah yang banyak dicari oleh kebanyak orang.
Oksidasi merupakan istilah yang lebih sering digunakan untuk alas bedak, seperti foundation atau cushion yang tidak mengalami perubahan warna gelap pada wajah.
Banyak yang menantikan rekomendasi alas bedak yang memiliki ketahan lebih lama, dengan oksidasi yang sangat minim. Hal ini tentu bisa menambah makeup kamu makin tampil glowing flawless selama seharian.
Akhir-akhir ini juga banya para conten creator yang membagikan reels mengenai beberapa rekomendasi cushion lokal yang minim oksidasi pada kulit wajah.
BACA JUGA:3 Rekomendasi Cushion Lokal untuk Wajah Glowing Dibawah 50 Ribu! Bebas Kilap Anti Minyak Seharian
BACA JUGA:3 Cushion Lokal Terbaik Anti Minyak, Wajah jadi Glowing dan Bebas Kusam Seharian Tanpa Takut Luntur
Pembahasan tersebut sangat menarik, karena saat ini cushion menjadi produk yang sangat ramai sekali diburu oleh para kaum perempuan yang ingin memiliki makeup simpel tapi hasilnya tetap cantik sempurna.
Cushion merupakan alas bedak yang paling simpel digunakan untuk makeup harian. Hasilnyapun tak kalah flawless dan matte glowing untuk dengan perbaduan foundation dan bedak.
Sehingga tidak heran, jika conten mengenai rekomendasi cushion lokal yang minim oksidasi pada kulit wajah ini paling ditungu-tunggu oleh para kaum perempuan.
Apalagi konten-konten produk kosmetik seperti cushion yang langsung direview oleh beauty influencer kecintaannya, sudah pasti produk tersebut dapat kita nyakini akan kredibelitasnya.
BACA JUGA:4 Cushion Lokal Terbaik dengan Harga Terjangkau, Lengkap dengan Kandungan SPF dan Ada Skincarenya!
Seperti halnya beauty influencer Nadia Ramadhani yang sering membagikan beberapa rekomendasi cushion yang paling bagus digunakan untuk makeup harian di video TikToknya yang diberi nama @urskinrescuer.
Palah salah satu konten TikToknya, Nadia Ramadhani membagikan video yang mengenai cushion lokal yang minim oksidasi pada kulit wajah.