Ini Dia 5 Rekomendasi HP Android Kamera OIS Terbaik, Modal Ngoten Lebih Hemat Berkat Kameranya Setara iPhone? 

Kamis 25-07-2024,11:05 WIB
Reporter : Diah Ayu Setiyawati
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Terdapat sejumlah rekomendasi HP Android kamera OIS dari berbagai merek yang cocok untuk konten kreator pemula yang terbatas dengan budget. 

Kini dengan budget di bawah 5 jutaan, para konten kreator dapat memilih berbagai HP yang tidak hanya dilengkapi kemampuan fotografi dan videografi yang lebih baik.

Namun juga menyediakan fitur terbaru untuk menangkap setiap momen. Berbagai opsi HP ini dapat kalian ketahui melalui  sejumlah rekomendasi HP Android kamera OIS berikut.

Lebih jelasnya, inilah beberapa  rekomendasi HP Android kamera OIS sebagaimana yang dirangkum dalam Youtube Denzho Pro. 

BACA JUGA:Simak Review Perbandingan Vivo 18 vs Oppo A18, Duel HP Rp 1 Jutaan Mending Pilih yang Mana? 

BACA JUGA:Ini Dia 5 Deretan HP Spek Dewa Berbagai Merek, RAM Besar Kamera Kece Chipset Gaming Cuma 1-2 Jutaan

Untuk itu simak dari rekomendasi HP Android kamera OIS berbagai merek selengkapnya di bawah ini. 

1. Infinix Note 40 Pro Plus 5G

Daftar rekomendasi HP yang pertama ada Infinix Note 40 Pro Plus 5G. HP ini bisa menjadi pilihan ideal untuk konten kreator.

Bagian kameranya terdiri dari kamera utama 18MP dengan OIS, kamera makro dan depth masing-masing beresolusi 2MP. 

Pada sisi depan tersemat kamera selfie beresolusi 32MP. Untuk urusan hasil rekaman video kamera utama dan kamera depan mampu menghasilkan video hingga resolusi 2K 30 FPS, 1080p 30FPS dan 1080p 60FPS. 

BACA JUGA:Ini Dia 5 Daftar HP Samsung Galaxy A Series Turun Harga di 2024, Harganya Dipangkas Banyak Jadi Makin Murah 

BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Termurah, Hadir dengan Tampilan Memikat dan Harga Bersahabat 

Sementara untuk hasil foto kamera utama cukup baik saat diambil pada kondisi siang hari. Warna yang dihasilkan cukup sesuai.

Disarankan untuk mengaktifkan AI Enhancer agar warna fotonya bisa lebih pekat. Tidak ada masalah terkait detail fokus dan pengaturan eksposure.

Kategori :