Dijamin Performanya Impresif! 5 Pilihan Mobil Diesel Terbaik yang Irit dan Tangguh, Ada yang Cocok untuk Kelua

Jumat 26-07-2024,17:02 WIB
Reporter : Nadia Rahmasari
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Dijamin performanya impersif! 5 pilihan mobil diesel terbaik yang irit dan tangguh, ada yang cocok untuk keluarga. Penasaran, apa saja? Simak, penjelasan dibawah ini!

Mobil diesel selama ini dikenal dengan keunggulannya dalam hal efisiensi bahan bakar dan torsi yang besar. Jika Anda sedang mencari mobil baru dengan mesin diesel yang tangguh dan irit, kami sudah merangkumkan 5 pilihan mobil diesel terbaik yang irit dan tangguh.

Dijamin Performanya Impresif! 5 Pilihan Mobil Diesel Terbaik yang Irit dan Tangguh, Ada yang Cocok untuk Keluarga

Berikut ini adalah 5 pilihan mobil diesel terbaik yang irit dan tangguh:

1. Isuzu D-Max

Pilihan mobil diesel terbaik yang irit dan tangguh pertama datang dari Isuzu D-Max. Isuzu D-Max merupakan salah satu pesaing utama yang ada di segmen pick-up diesel di Indonesia.

BACA JUGA:Solusi Tambah Keren, Toyota Hilux Double Cabin 2024 Cocok untuk Para Kaum Pekerja Keras Harganya Segini!

BACA JUGA:Dibalik Julukannya Sebagai Gerobak Jepang, New Daihatsu Terios 2024 Memiliki Banyak Kelebihan yang Menakjubkan

Mobil pick-up Isuzu ini terkenal karena keandalan dan performa mesinnya. Isuzu D-Max mengusung mesin 2.5L turbo-diesel yang menghasilkan tenaga sebesar 136 hp dan torsi maksimum 320 Nm. 

Berkat mesin tersebut, mobil pick-up ini menawarkan performa yang sangat baik untuk tugas-tugas berat seperti pekerjaan harian maupun aktivitas off-road. Selain itu, D-Max terkenal cukup hemat bahan bakar dengan konsumsi sekitar 11-13 km/liter.

Ditambah lagi, terdapat berbagai fitur-fitur yang menambah kenyamanan dan keamanan saat berkendara seperti sistem audio touchscreen, Bluetooth, dan kontrol stabilitas.

2. Toyota Hilux Double Cabin

Pilihan mobil diesel terbaik yang irit dan tangguh kedua datang dari Toyota Hilux Double Cabin. Toyota Hilux Double Cabin merupakan salah satu mobil diesel yang terkenal karena ketangguhan dan kemampuannya untuk melibas berbagai medan.

BACA JUGA:Jenis Toyota Rush Paling Murah! Inilah Review Mobil Toyota Rush G TM , Buat Keluarga Jangan Asal Coba

BACA JUGA:Perbandingan Yamaha NMAX Turbo 2024 vs Honda PCX 160, Mana yang Lebih Cocok untuk Penggunaan Harian?

Kategori :