Teh hijau tinggi akan kandungan antioksidan epigallocatechin 3 gallate yang sudah terbukti dapat membantu melawan masalah peradangan, mengurangi produksi sebum dan juga mampu menghambat pertumbuhan jerawat.
Beragam penelitian sudah menunjukkan bahwa orang dengan jerawat mengalami produksi sebum dan jerawat mulai hilang ketika mereka mengoleskan 2% hingga 3 % ekstrak teh hijau ke kulit wajah mereka.
Memang ada beberapa prpduk perawatan kulit di pasaran yang mengandung teh hijau, akan tetapi alangkah lebih baiknya dan hemat biaya jika kamu bisa membuat serum wajah glowing dari teh hijau di rumah.
Begini diy serum wajah glowing untuk usia 40 tahun ke atas:
- Pertama, kamu bisa menyeduh teh hijau ke dalam air yang mendidih selama kurang lebih 3 hingga 4 menit
- Biarkan teh menjadi dingin
- Tuangkan serum jerawat dari teh hijau dengan menggunakan bola kapas atau semprotkan menggunakan botol semprot
- Diamkan selama kurang lebih 10 menit atau semalaman, setelah itu bilas wajah kamu dengan air
- Oleskan hingga 1 hingga 2 kali sehari sesuai dengan kebutuhan kamu
- Diy serum wajah glowing untuk usia 40 tahun ke atas ini bisa kamu simpan ke dalam kulkas hingga 2 minggu.
2. Serum madu
Diy serum wajah glowing untuk usia 40 tahun ke atas agar awet muda selanjutnya adalah serum madu.
Madu merupakan salah satu bahan alami yang diketahui dapat meredakan peradangan pada kulit yang bisa menyebabkan jerawat.
Maka dari itu, madu cocok untuk digunakan oleh kulit yang sering mengalami peradangan atau kulit wajah yang berjerawat.
Begini diy serum wajah glowing untuk usia 40 tahun ke atas:
- Pertama, kamu hanya perlu menyiapkan satu sendok teh madu dan bubuk kayu manid
- Setelah itu, kamu bisa mencampurkan kedua bahan tersebut hingga rata
- Oleskanlah ke kulit wajah
- Pijat kulit kamu dengan lembut dan diamkan hingga meresap sempurna ke dalam kulit
- Bilas wajah dengan air yang hangat.
Diy serum wajah glowing untuk usia 40 tahun ke atas ini memiliki beragam manfaat yang bagus untuk kulit.
So, tunggu apalagi segera buat sendiri diy serum wajah glowing ini agar kulit wajah kamu senantiasa terlindungi dari paparan sinar matahari yang mampu mengakibatkan masalah penuaan dini seperti flek hitam, garis halus, kerutan dan pori-pori besar.(*)