Apa Saja Manfaat Minyak Zaitun untuk Rambut? Ini Penjelasan Lengkap Cara Pakai Agar Rambut Cepat Tumbuh!

Senin 02-09-2024,16:55 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

Untuk dapat mengatasinya, kamu bisa menggunakan minyak zaitun ini sebagai pelembap alami.

Minyak zaitun sendiri dapat membantu menjaga kelembapan dan mampu membuat rambut kusut menjadi lebih mudah untuk diatur dan tak kaku atau kasar.

BACA JUGA:3 Foundation Lokal Harga Murah Kualitas Mewah, Efektif Mencerahkan Samarkan Flek Hitam dan Pori Besar

BACA JUGA:3 Daftar Bahan Dapur Pemutih Wajah Alami dalam 15 Menit, Wajah Langsung Putih Cerah Glowing Anti Penuan Dini

Penting halnya untuk kamu memilih dari banyaknya produk perawatan rambut yang mengandung minyak zaitun, pilihlah yang memiliki kandungan minyak zaitun murni.

Setelah kamu mengetahui beberapa manfaat minyak zaitun untuk rambut, pasti kamu juga penasaran dengan manfaat minyak zaitun untuk rambut bukan?

Cara pakai minyak zaitun untuk rambut

-    Pertama, kamu bisa menuangka kondisioner secukupnya ke telapak tangan
-    Setelah itu campurkan kondisioner dengan 1 hingga 2 sendok makan minyak zaitun ke dalam mangkuk
-    Aduk hingga rata
-    Oleskanlah campuran tersebut ke bagian bawah rambut dengan fokus pada ujung rambut
-    Kumpulkanlah rambut hingga berada di bagian atas kepala
-    Tutupi rambut menggunakan handuk yang lembap dan hangat
-    Diamkan selama kurang lebih 20 menit
-    Bilas rambut hingga bersih.

Kategori :