5 Buah yang Mengandung Kolagen, Bagus Untuk Mengatasi Penuaan Dini!

Selasa 17-09-2024,13:26 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

4.    Buah beri

Buah yang mengandung kolagen selanjutnya adalah buah beri. Ada beragam jenis buah beri seperti stroberi, raspberry, blueberry dan blackberry yang kaya akan kandungan vitamin c.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Handbody Pemutih Badan Permanen Terbaik, Dijamin Kulit Lebih Putih Sehat Hilangkan Belang Hitam

BACA JUGA:3 Rekomendasi Produk Handbody Pemutih Kulit Badan di Indomaret, Kulit Glowing dan Lembap dalam 7 Hari

Kandungan vitamin c dalam aneka buah-buahan ini memiliki fungsi penting untuk dapat memproduksi kolagen di dalam tubuh.
Kandungan vitamin c ini mampumembantu tubuh menyintesis prokolagen, protein pendahulu kolagen.

Kandungan vitamin c dalam buah beri-berian ini juga memiliki fungsi sebagai antioksidan yang bisa melindungi kulit dari beragam kerusakan.

5.    Buah nanas

Buah yang mengandung kolagen selanjutnya adalah buah nanas. Buah yang satu ini ternyata juga memiliki kandungan vitamin c, antioksidan dan zinc yang dapat memproduksi kolagen di dalam tubuh.

Dengan kamu mengonsumsi kelima buah yang mengandung kolagen ini kamu juga bisa mengimbangi juga dengan pola hidup sehat, seperti halnya olahraga, istirahat cukup serta hindarilah merokok dan minuman yang beralkohol.

Kategori :