Minyak zaitun ini memiliki manfaat untuk dapat menutrisi rambut dan juga kulit kepala, mengatasi rambut kering dan bercabang dan mampu menebalkan rambut.
BACA JUGA:3 Masker Wajah Alami untuk Mengencangkan Kulit Wajah Kendur, Ampuh Atasi Kerutan!
BACA JUGA:2 Produk From This Island untuk Mengatasi Jerawat, Redakan Kemerahan dan Cegah Kemunculannya
Begini cara penggunaan minyak zaitun untuk rambut yang benar:
- Pertama pilihlah minyak zaitun yang murni
- Gunakan sebanyak 2 sendok makan hingga ¼ cangkir sesuai dengan ketebalan dan panjang rambut kamu
- Hangatkan minyak zaitun dengan microwave selama 10 hingga 30 detik
- Oleskanlah minyak zaitun dari akar ke ujung rambut
- Oijat kulit kepala secaralembut
- Tutp dengan shower cap atau handuk selama kurang lebih 15 hingga 30 menit
- Jika sudah, maka buka shower cap dan sisir dengan sisir yang bergigi jarang
- Keramas hingga bersih.