3 Merk Sunscreen untuk Memperbaiki Skin Barrier, Lindungi Kulit Secara Optimal

Senin 14-10-2024,08:31 WIB
Reporter : Elif Hudayana
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Ternyata, ada sejumlah merk sunscreen untuk memperbaiki skin barrier lho. Simak artikel berikut sampai akhir ya.

Sunscreen atau tabir surya adalah salah satu basic skincare yang tidak boleh terlewatkan.

Produk perawatan kulit yang dipakai pada langkah terakhir ini akan membantu menjaga kulit wajah dari bahaya paparan sinar UV.

Nah, ada beberapa sunscreen dengan kandungan yang akan menjaga skin barrier sekaligus lho.

BACA JUGA:3 DIY Makser untuk Kulit Flawless, Atasi Noda Hitam Sampai Tanda Penuaan

BACA JUGA:3 Foundation Terbaik yang Bisa Mempertahankan Hidrasi Kulit, Aman Dipakai Seharian

Dengan bahan tersebut maka perlindungan kulit yang diberikan bisa ganda sehingga kamu tidak perlu khawatir skin barrier akan semakin rusak.

Terutama buat kamu yang kerap menggunakan sabun cuci muka dengan kandungan SLS tinggi sehingga mempengaruhi kesehatan skin barrier.

Merk Sunscreen untuk Memperbaiki Skin Barrier

1. MAKE OVER Powerskin Urban Defense Sunscreen SPF 50 PA++++

Tidak hanya memproduksi makeup saja, kali ini kamu juga bisa menggunakan produk sunscreen dari Make Over lho.

Dikemas dalam botol tube warna putih, sunscreen untuk memperbaiki skin barrier ini termasuk dalam jenis chemical sunscreen.

BACA JUGA:5 DIY Masker Alami untuk Kulit Cerah Glowing dan Sehat, Cuma Butuh 2 Bahan Saja

BACA JUGA:Ini Dia Resep Masker untuk Kulit Sehat dan Glowing, Pakai 2 Bahan Saja

Formulanya dibuat dengan Color-Blend Technology yang membuatnya bisa menyatu dengan warna natural kulit, tanpa menyebabkan whitecast.

Lebih jelasnya, produk ini memiliki warna translucent beige yang akan menjadi transparan, menyatu dengan baik di kulit dan cocok untuk semua skin toner.

Teksturnya sendiri irngan, tidak menyebabkan sensasi lengket atau greasy dan juga tidak pilling atau beresidu.

Kategori :