Cara Pakai Madu untuk Wajah yang Benar Agar Glowing Awet Muda Dalam Sekali Oles Terlihat Hasilnya

Selasa 29-10-2024,14:17 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Ingin tahu bgaimana cara pakai madu untuk wajah yang benar agar glowing awet muda?

Madu merupakan bahan alami yang berasal dari sekresi gula tumbuhan atau dari sekresi serangga lain seperti halnya honeydew atau madu serangga.

Madu sendiri terbentuk melalui sekresi gula tumbuhan atau dari sekresi serangga lain seperti halnya honeydew atau madu serangga.

Madu bisa kamu konsumsi sebagai makana atau minuman sebagai makanan dan minuman suplemen supaya badan menjadi semakin sehat.

BACA JUGA:4 Toner Eksfoliasi yang Cocok untuk Semua Jenis Kulit, Mana Favoritmu?

BACA JUGA:3 Rekomendasi Hair Oil Terbaik di Indomaret untuk Mengatasi Rambut Rontok dan Pitak Dengan Cepat

Tak hanya itu saja, madu juga dapat memberikan manfaat untuk kulit wajah agar glowing dan bebas penuaan dini.

Sebelum ke pembahasan bagaimana cara pakai madu untuk wajah yang benar agar glowing awet muda, berikut ini ulasan mengenai manfaat madu untuk wajah.

Manfaat madu untuk wajah

1.    Mengurangi tanda-tanda penuaan dini

Manfaat madu untuk wajah yang pertama adalah mampu mengurangi beragam tanda penuaan dini.
Madu merupakan bahan alami yang dapat menarik kelembapan dan mengikatnya pada kulit.

Hidrasi tambahan ini mampu membuat kulit wajah sefar, bercahaya, glowing serta membuat masalah garis-garis halus dan kerutan tak terlalu terlihat.

BACA JUGA:Beauty Hack: Cara Mencuci Beauty Blender yang Tepat Sampai Bersih

BACA JUGA:4 Merk Bedak Padat Long Lasting yang Bisa Dipakai Seharian, Anti Luntur!

Madu juga merupakan bahan alami yang mengandung antioksidan alami yang melawan radikal bebas salah satu penyebab utama penuaan dini.

Kategori :