4 Makanan Mengandung Vitamin C yang Bagus untuk Mencerahkan Kulit

Rabu 20-11-2024,15:37 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Masih mencari makanan mengandung vitamin c yang bagus untuk mencerahkan kulit?

Kandungan vitamin c ini merupakan antioksidan yang bisa membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh kamu dan mampu mencegah kamu untuk mengembangkan kondisi seperti halnya penyakit jantung dan mata.

Tak seperti beragam kandungan vitamin kebanyakan, kandungan vitamin c ini tak dapat diporudksi mandiri oleh tubuh.
Maka dari itu, penting untuk kamu mengonsumsi makanan mengandung vitamin c yang bagus untuk kesehatan.

Ternyata, vitamin c ini tak hanya bagus untuk kesehatan tubuh saja akan tetapi ia juga sangat bagus untuk kecantikan kulit wajah lho.

BACA JUGA:3 Bahan Alami Pengecil Pori-Pori Terbuka, Cukup 5 Langkah Bikin Wajah Mulus

BACA JUGA:4 Minyak Rambut Penghilang Uban dari Bahan Dapur, Ini Cara Pakai yang Benar Agar Hitam Permanen

Terbukti banyak sekali produk skincare yang mengutamakan kandungan vitamin c pada produknya dan memiliki manfaat untuk mencerahkan kulit.

Lalu apa saja makanan mengandung vitamin c yang bagus untuk mencerahkan kulit? Simak terus ulasan berikut ini ya.

Makanan mengandung vitamin c yang bagus untuk mencerahkan kulit

1.    Daun kelor

Makanan mengandung vitamin c yang bagus untuk mencerahkan kulit pertama adalah daun kelor.

Daun yang satu ini banyak digunakan pada masakan india, daun kelor ini mengandung beragam vitamin dan mineral penting seperti kandungan vitamin A, vitamin B2, vitamin B6, kalsium, zat besi dan seng.

BACA JUGA:4 Bahan Dapur Penghitam Rambut Uban Secara Permanen, Ini Cara Meraciknya

BACA JUGA:3 Bahan Dapur untuk Mengelupas Flek Hitam Menahun, Wajah Glowing Cerah Merata

Pada daun kelor ini juga merupakan sumber yang kaya akan kandungan vitamin c dibandingkan dengan buah jeruk secara 7 kali lebih banyak.

Kategori :