Berikutnya, cara menghilangkan flek hitam secara alami dengan apa ya? Wajib banget nih, cobain mencampurkan susu dengan air jeruk nipis. Memangnya bisa?
Jawabannya bisa dong, kombinasi satu ini sempurna untuk mengatasi wajah kusam dan noda hitam. Hal ini tentunya bukan tanpa alasan ya.
Ada kandungan berupa asam laktat pada susu. Sehingga, berfungsi sebagai eksfoliator yang melembutkan wajah dan mengangkat sel kulit mati.
Sedangkan jeruk nipis memiliki kadar vitamin C berlimpah. Sehingga, membantu mencerahkan wajah dan mencegah produksi melanin penyebab noda hitam di wajah.
BACA JUGA:5 Bahan Alami Penghilang Uban, Begini Cara Meraciknya Agar Rambut Hitam Permanen
BACA JUGA:3 Bahan Dapur untuk Mengelupas Flek Hitam Menahun, Wajah Glowing Cerah Merata
Namun, susu apa yang digunakan untuk menghilangkan flek hitam? Kamu bisa menggunakan susu dancow putih sebagai pilihannya.
Bagi kamu yang ingin mencoba resep ini sangat mudah. Berikut ini adalah langkah-langkahnya;
- Masukan dua sendok susu dancow putih bubuk dan 1 sendok ir jeruk ips dalam mangkuk.
- Lanjut, aduk keduanya supaya tercampur sempurna dan kalis.
- Setelahnya, kamu bisa mengaplikasikannya ke wajah secara merata.
- Biarkan kandungan ya bekerja selama 15 menit dan bilas dengan air dingin.
Agar hasilnya maksimal kamu perlu menggunakannya di malam hari. Jangan lupa juga, gunakan sunscreen di pagi, siang maupun sore hari sebelum beraktivitas ya.
BACA JUGA:4 Rekomendasi Skincare Pengelupas Flek Hitam yang Menahun, Bikin Wajah Auto Mulus
3. Air Mawar
Bahan alami pengelupas flek hitam dalam 1 malam selanjutnya yaitu air mawar. Nah, agar hasilnya maksimal air mawar dicampur apa untuk menghilangkan flek hitam? Maka, tomat adalah pilihan yang tepat.
Sebagai informasi, air mawar memiliki kandungan antioksidan serta anti inflamasi. Kombinasi keduanya menangkan kulit sekaligus menghindari wajah secara optimal.
Sedangkan tomat mengandung vitamin C dan likopen. Dua kandungan ini efektif dalam mencerahkan kulit dan mencegah flek hitam akibat paparan sinar matahari berbahaya. Bagi kamu yang ingin mencobanya, simak panduannya berikut ini;
- Haluskan 1 buah tomat terlebih dahulu hingga menjadi tekstur pasta.
- Lau, masukan dalam mangkuk dan tambahkan dua sendok air mawar.
- Aduk keduanya hingga tercampur sempurna dan merata.
- Kemudian, oleskan ke wajah dan hindari area mata, hidung mulut yang sensitif.
- Diamkan selama 20 menit agar kandunganya bekerja maksimal.
- Terakhir, kau bisa membilasnya agar hasil maksimal.
BACA JUGA:2 Cara Menghilangkan Uban Tanpa Dicabut untuk Usia 40 Tahun ke Atas
BACA JUGA:5 Lip Balm SPF untuk Bibir Hitam Terbaik, Cocok Dipakai Saat Kegiatan Outdoor
4. Daun Pandan
Daun apa saja yang bisa menghilangkan flek hitam di wajah? Siapa sangka, ternyata daun pandan bisa jadi pilihan yang tepat.