DIY Jeruk Nipis untuk Mengelupas Flek Hitam dalam 1 Malam, Begini Cara Pakainya

Selasa 03-12-2024,13:12 WIB
Reporter : Elif Hudayana
Editor : Dony Widyo

Treatment ini juga tidak dianjurkan untuk pemakaian setiap hari ataupun saat berjerawat, sebab kandungan asam pada jeruk nipis cukup tinggi.

BACA JUGA:DIY Minuman Kolagen untuk Wajah Glowing Tanpa Garis Halus, Awet Muda Alami Pakai 1 Bahan

BACA JUGA:DIY Masker Jeruk Nipis untuk Memutihkan Wajah dalam 1 Malam, Hilangkan Flek Agar Glowing

2. Masker jeruk nipis dan susu 

DIY jeruk nipis untuk mengelupas flek hitam berikutnya adalah dengan menjadikannya sebagai masker wajah menggunakan bahan kombinasi susu.

Penggunaan susu bukan tanpa alasan, sebab kandungan asam laktat yang mana termasuk dalam jenis AHA.

Kandungan tersebut akan membantu mengelupas sel kulit mati sehingga akan memudarkan flek hitam secara bertahap.

Cara membuat masker jeruk nipis dan susu untuk mengatasi flek hitam:

  • Langkah pertama, siapkan 2 sendok makan susu
  • Setelah itu campurkan dengan 2 sendok makan jus jeruk nipis
  • Aduk sampai tercampur merata
  • Oleskan masker ke wajah yang sudah dibersihkan
  • Dimakan selama kisaran 15 sampai 20 menit
  • Bilas wajah sampai bersih pakai air dingin

BACA JUGA:4 Sabun Muka Mencerahkan di Indomaret, Pudarkan Flek Hitam dan Kusam Bikin Glowing

BACA JUGA:DIY Masker Penghilang Kerutan dan Garis Halus, 2 Bahan Bikin Glowing Awet Muda

3. Scrub jeruk nipis dan gula

Selain menjadi masker wajah, jeruk nipis juga bisa dikombinasikan dengan gula untuk dijadikan scrub.

Scrub perlu digunakan untuk melakukan eksfoliasi secara alami yang mana akan mengangkat sel kulit mati di wajah.

Menggunakan scrub di kulit juga akan membantu memperbaiki testurnya sekaligus akan membuat warna kulit tampak lebih cerah.

Cara membuat scrub jeruk nipis dan gula:

  • Langkah pertama, siapkan 1 sendok makan gula pasir
  • Tambahkan dengan 1 sendok makan jus jeruk nipis segar
  • Aduk merata
  • Aplikasikan scrub ke wajah yang sudah dibersihkan 
  • Lakukan dengan gerakan melingkar selama beberapa menit
  • Bilas wajah sampai bersih pakai air dingin setelahnya

BACA JUGA:3 Shampo Ajaib Penghilang Uban, 15 Menit Rambut Hitam Permanen Sampai Akar

BACA JUGA:3 Cara Pakai Susu untuk Memutihkan Wajah dalam 1 Malam, Pudarkan Flek Bikin Glowing

Penggunaan scrub juga tidak dianjurkan setiap hari, kamu cukup memakainya sebanyak 2 kali saja dalam seminggu.

Kategori :