3 Cara Mudah Memutihkan Wajah dengan Kunyit dalam Sekali Pakai, Bantu Basmi Flek Hitam Membandel

Minggu 29-12-2024,11:40 WIB
Reporter : Chamalia Azali
Editor : Dony Widyo

Sedangkan antioksidan sendiri membantu melindungi kulit dari radikal bebas. Tak hanya itu, ada juga anti inflamasi yang bantu mengurangi jerawat serta kemerahan di wajah. 

Jika digunakan dengan rutin bisa membantu mempercepat regenerasi kulit. Jadi, cocok banget digunakan kamu yang juga punya masalah flek hitam maupun bekas jerawat menghitam. 

Adapun tepung beras merupakan bahan alami kaya akan kandungan baik. Terdapat beberapa nutrisi seperti asam ferulat serta vitamin B kompleks. 

Kombinasi kandungan ini membantu mencerahkan kulit, menjaga elastisitasnya serta memberikan efek glowing. Teksturnya yang sedikit kasar juga bisa menjadi exfoliator alami yang bantu mengangkat sel kulit mati. Menarik, bukan?

BACA JUGA:Pakai Madu Sebelum Tidur Bikin Wajah Glowing dan Kenyal, Begini 3 Cara Menggunakannya

BACA JUGA:4 Rekomendasi Parfum Pria di Indomaret yang Murah dan Tahan Lama, Di Bawah 100 Ribuan!

Begitupun dengan penggunaan aloe vera gel bukanlah tanpa ada alasa. Bahan alami satu ini punya kandungan berupa asam salisilat alami, vitamin C hingga E. 

Ketiganya membantu mengatasi jerawat ringan, mencerahkan, hingga menjaga elastisitas kulit. Ada juga efek menyejukkan yang cocok untuk kamu yang punya kulit sensitif. Yuk, cobain!

Cara Membuatnya:

Kemudian timbul sebuah pertanyaan mengenai cara membuat masker kunyit agar tidak kuning di wajah. Ini dia panduan lengkap dari racikan masker dalam cara memutihkan kulit dengan cepat menggunakan kunyit;

  • Pertama, kamu perlu cuci bersih kunyit dan kupas bagian kulitnya. 
  • Jika sudah, haluskan kunyit dengan alat hingga membentuk tekstur lembut. 
  • Kemudian, masukan dalam mangkuk dan campurkan dengan bahan lainnya. 
  • Masukan pula tepung beras dan aloe vera gel dalam mangkuk yang sama.
  • Lanjut, kamu bisa mengaduknya hingga tercampur sempurna.
  • Berikutnya, setelah kalis maka masker sudah jadi dan siap untuk digunakan. 

BACA JUGA:4 Bedak untuk Menghilangkan Kerutan di Wajah Usia 50 Tahun Ke Atas, Di Bawah 50 Ribuan

BACA JUGA:DIY Masker Kolagen Alami untuk Memutihkan Wajah, Pakai 2 Buah Ini Agar Kencang Bebas Kerutan

Cara Menggunakannya: 

Jika ditanya, bagaimana cara mengoleskan kunyit pada wajah agar kulit bersinar? Ini dia panduan memakai masker dalam cara mudah memutihkan wajah dengan kunyit dalam sekali pakai;

  • Kamu wajib membersihkan wajah terlebih dahulu dengan micellar water. 
  • Kemudian, ambil toner untuk disemprotkan ke wajah. 
  • Biarkan kandungannya meresap dan wajah kembali kering. 
  • Setelahnya, ambil racikan masker tadi dan oleskan ke wajah secara merata. 
  • Diamkan masker selama 20 menit agar meresap sempurna. 
  • Jika sudah, kamu bisa membilasnya dengan air hingga bersih. 
  • Keringkan wajah dengan handuk dan gunakan pelembab setelahnya. 

BACA JUGA:Air Mawar Dicampur Krim Kelly Ampuh Pudarkan Flek Hitam dan Kerutan, Begini 3 Cara Buatnya

BACA JUGA:4 Sabun Muka Penghilang Keriput untuk Usia 50 Tahun Ke Atas, Tersedia di Indomaret dan Alfamart

Lalu, apakah boleh pakai masker kunyit setiap hari? Hal ini tidak disarankan, cukup gunakan sebanyak 2-3 kali seminggu untuk hasil yang maksimal.

Namun, berapa lama kunyit memutihkan kulit sih? Kamu bisa merasakan perubahannya usai 4 minggu pemakaian konsisten. Jadi, pastikan kamu memakai dengan rutin ya. Jika ditanya, apa efek samping kunyit untuk wajah? Sejauh ini, belum ada kasus serius dari penggunaan masake ini. Namun, jika kamu merasakan efek seperti iritasi atau kemerahan. Maka, segera hentikan penggunaannya ya.

Kategori :