BACA JUGA:Toyota Innova Zenix 2024 Menjadi Salah Satu SUV Terlaris, Banyak Kelebihan yang Dimiliki!
BACA JUGA:Tinggal di Gang Sempit, 5 Mobil Kecil Murah dan Irit Bahan Bakar Ini Bisa Kamu Miliki!
3. Nissan Grand Livina 1.5 XV
Rekomendasi mobil keluarga bekas murah 70 jutaan, selanjutnya kami menawarkan Nissan Grand Livina 1.5 XV yang dikenal memiliki konsumsi bahan bakar irit dan mesinnya cukup bandel.
Beberapa postingan yang kami lihat di market place seperti facebook, Nissan Grand Livina ini dibandrol dengan harga mulai dari Rp 70 jutaan.
Ada banyak kelebihan yang ditawarkan kepada pengendaranya, salah satunya adalah memiliki kapasitas mencapai 7 sampai 8 orang, dan ruang kabinnya pun cukup luas dan nyaman.
Menggunakan mesin berkapasitas 1.498 cc 4 silinder, membuatnya sanggup memberikan tenaga sebesar 100 Ps pada putaran mesin 6.000 rpm, dengan torsi puncaknya 134 Nm.
BACA JUGA:Perbandingan Mobil Toyota Rush GR Sport 2024 dengan Suzuki XL-7 2024, Pilih yang Mana
BACA JUGA:Perbandingan Mobil Daihatsu Sirion 2024 dengan Toyota Agya GR Sport 2024, Kamu Pilih yang Mana
4. Daihatsu Taruna
Selanjutnya ada Daihatsu Taruna, yang merupakan cikal bakal dari kelahiran Daihatsu Terios, mobil ini memiliki ground clearance yang tinggi.
Dengan kelebihan ground clearance yang tinggi, menjadikannya siap melewati segala medan jalanan, termasuk jalanan bebatuan sekalipun.
Daihatsu Taruna menggunakan mesin berkapasitas 1.500 cc yang bertenaga namun tetap irit konsumsi bahan bakarnya, cocok untuk keluarga.
Hadir dengan kapasitas penumpang mencapai 7 sampai 8 orang, membuat banyak pengendara yang menjadikan mobil ini sahabat perjalanan bareng keluarga.
BACA JUGA:5 Motor Matic Yamaha Lawas yang Irit Bensin, Harganya di Bawah 10 Juta Cocok Kamu Miliki!
5. Daihatsu Xenia Li
Rekomendasi mobil keluarga bekas murah 70 jutaan selanjutnya, ada Daihatsu Xenia Li yang layak kamu jadikan bahan pertimbangan untuk dimiliki.
Daihatsu Xenia Li ini, dikenal memiliki banyak kelebihan, seperti mesinnya yang bandel, bahan bakarnya yang irit dan suku cadangnya yang murah.