Ini Manfaat Pakai Masker Tomat untuk Wajah Setiap Hari, Beneran Bikin Pori-Pori Halus dan Cerah Glowing?

Rabu 15-01-2025,13:03 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Manfaat pakai masker tomat untuk wajah setiap hari ini ternyata bikin wajah jadi sehat dan glowing lho! Penasaran apa saja manfaat lengkapnya? Simak tulisan ini hingga akhir.

Tomat merupakan salah satu buah yang terkenal kaya akan kandungan likopen, likopen sendiri merupakan jenis pigmentumbuhan yang memberikan warna merah pada tomat.

Likopen memiliki sifat antioksidan yang kuat dan dapat melawan radikal bebas yang merusak kulit.

Tak hanya itu saja, tomat juga mengandung berbagai nutrisi penting lainnya seperti kandungan vitamin A, C dan K hingga kandungan potassium.

BACA JUGA:Review Eiem Beauty Water Bank Moisturizer, Modal 30 Ribuan Bikin Kulit Cerah dan Lembut

BACA JUGA:Inilah Cara Mengembalikan Wajah yang Terlihat Tua dengan Bahan Dapur, Cukup Pakai 2 Bumbu Ini

Tomat merupakan buah yang memiliki kemampuan melindungi kulit dari efek buruk paparan sinar matahari.
Penasaran apa saja manfaat pakai masker tomat untuk wajah setiap hari? Simak berikut ini ulasannya.

Manfaat pakai masker tomat untuk wajah setiap hari

1.    Mampu mencerahkan kulit wajah

Manfaat pakai masker tomat untuk wajah setiap hari yang pertama adalah mampu mencerahkan kulit wajah.
Uah tomat ini mengandung vitamin c dan berbagai kandungan antioksidan yang mampu menghambat prosukdi melanin.

Produksi melanin berlebih ini mampu membuat kulit wajah meniadi lebih gelap.
Maka dari itu, gunakan masker tomat untuk wajah setiap hari ini mampu membuat kulit wajah kamu terlihat lebih cerah.

2.    Mengatasi jerawat

Manfaat pakai masker tomat untuk wajah setiap hari selanjutnya adalah mampu mengatasi jerawat.

BACA JUGA:Cara Cepat Menumbuhkan Rambut Pakai Bahan Alami, Bagus untuk Menghilangkan Uban Agar Hitam Permanen

BACA JUGA:Maskara Anti Luntur Seharian! Cocok untuk Melentikkan Bulu Mata dan Menebalkan Bulu Mata yang Tipis

Kategori :