Masker Kopi dan Minyak Zaitun Terbaik untuk Flek Hitam, Cara Mudah Usir Kulit Kusam Juga Tanda Penuaan!

Masker Kopi dan Minyak Zaitun Terbaik untuk Flek Hitam, Cara Mudah Usir Kulit Kusam Juga Tanda Penuaan!

masker kopi dan minyak zaitun terbaik untuk flek hitam-youtube/Ningsihlant-

RADARPEKALONGAN – Tertarik mencoba masker kopi dan minyak zaitun terbaik untuk flek hitam? Caranya mudah, kok. Simak artikel berikut sampai akhir ya.

Kopi dan minyak zaitun adalah bahan alami yang sudah tidak asing lagi di dunia kecantikan. Keduanya kerap dijadikan ekstrak dalam produk kecantikan karena sama-sama kaya manfaat untuk kesehatan kulit.

Lalu, bagaimana kalau keduan bahan ini dicampurkan? Tentu manfaatnya akan bekerja dengan lebih baik dan saling melengkapi. Kamu bisa membuatnya menjadi masker wajah.

Yap. Masker kopi dan minyak zaitun akan jadi masker wajah alami terbaik untuk mengatasi masalah flek hitam dan kulit kusam.

BACA JUGA:Cara Pakai Minyak Zaitun Mustika Ratu Agar Awet Muda, Cukup Ikuti 4 Langkah Berikut

BACA JUGA:Efektif Menghitamkan Uban, Ternyata Ini 6 Manfaat Kopi untuk Kesehatan Rambut dan Cara Menggunakannya

Perawatan ini bisa kamu lakukan sendiri di rumah. Bahan dan cara pembuatannya juga cukup simpel, jadi tidak akan memakan waktu dan tenaga yang banyak.

Selain itu, masker ini juga pastinya ramah kantong alias ekonomis. Kamu bisa menggunakan bubuk kopi apapun, termasuk kopi saset yang dijual eceran dengan harga seribuan.

Produk minyak zaitun juga terbilang cukup murah. Untuk ukuran 75 ml hanya dibanderol dengan harga mulai Rp 20 ribuan, dan kamu hanya butuh beberapa sendok saja untuk membuat masker.

Cara Membuat Masker Kopi dan Minyak Zaitun Terbaik untuk Flek Hitam

Berikut cara mudah membuat masker kopi dan minyak zaitun yang bisa kamu ikuti di rumah. 

BACA JUGA:5 Sabun Wajah Batangan Penghilang Flek Hitam Terbaik, Umur 40+ Bisa Punya Kulit Glowing dan Cerah Merata!

BACA JUGA:5 Shampo Terbaik untuk Menghitamkan Uban, Modal Seribuan Bisa Tampil Awet Muda Bebas Rambut Putih!

Alat:

  • Mangkuk kecil
  • Sendok teh

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: