3 Cara Menghilangkan Uban yang Mudah Tanpa Perlu Dicabut, Cukup Bumbu Dapur Ini Rambut Kembali Hitam Permanen
3 Cara Menghilangkan Uban yang Mudah Tanpa Perlu Dicabut, Cukup Bumbu Dapur Ini Rambut Kembali Hitam Permanen-Youtube.Com/ Dodi Satria-
2. Lidah Buaya
Berikutnya, ada pula nih cara menghilangkan rambut beruban tanpa perlu disemir menggunakan lidah buaya. Bahan alami satu ini dikenal akan kandungan antioksidan yang tinggi.
Nah, kandungan inilah yang kemudian bekerja sebagai cara menghilangkan uban secara alami dan menyehatkan kembali kondisi rambutmu. Dianjurkan untuk bisa menggunakannya setiap hari atau minimal 2 kali seminggu.
- Oleskan gel lidah buaya secukupnya ke seluruh permukaan rambut yang beruban.
- Kemudian, pijat lembut area kulit kepala menggunakan uju ari selama 2 menit.
- Selanjutnya, kamu bisa membiarkannya meresap selama 3 jam atau semalam.
- Terakhir, bilas rambut menggunakan air hingga bersih. Jika kamu merasa rambutmu sangat lepek bisa uga tambhankan penggunaan shampo.
Tips yang juga bisa kamu terapkan adalah dengan menggunakan jenis gel lidah buaya instan yang kini sudah banyak di jual di pasaran. Selain lebih praktis, lidah buaya ini juga memiliki kandungan yang hampir sama dengan aslinya.
Jadi, jika kamu tidak memiliki tanaman lidah buaya di rumah. Gak ada lagi deh alasan tidak mencobanya mulai hari ini
BACA JUGA: 3 Shampo Penghitam Rambut Uban Terbaik yang Murah, Ampuh Hilangkan Rambut Putih Gak Pakai Lama
3. Minyak Kayu Putih
Kamu mungkin pernah merasa penasaran, apakah minyak kayu putih bisa menghilangkan rambut uban? Nah, ternyata bahan alami satu ini bisa kamu gunakan lho.
Bahkan, banyak yang merekomendasikannya sebagai cara menghilangkan uban yang mudah tanpa perlu dicabut. Sayangnya, aku banyak yang tahu bahwa kandungan eucalyptus oil di dalamnya efektif dalam mengatasi masalah uban dan menghitamkannya kembali secara permanen.
- Bahan yang kamu butuhkan adalah satu botol minyak kayu putih cap lang.
- Kemudian, tuangkan beberapa tetes minyak kayu putih ke area rambut yang beruban. Lalu, pijat lembut selama beberapa menit.
- Kamu bisa mencoba mengulanginya hingga seluruh area rambut beruban tertutup.
- Jika sudah, kamu bisa membiarkannya meresap selama 2 jam.
- Lalu, akhiri cara ini dengan membilasnya menggunakan air hangat dan shampo hingga bersih.
Tips lainnya adalah kamu bisa menggunakan kondisioner untuk menghindari kondisi rambut menjadi kering usai mengaplikasikan minyak kayu putih. Selain itu, kondisioner juga membuat rambut lebih lembut dan mudah diatur dalam jangka waktu yang lama. Mudah bukan?
Tenunya, keseluruhan cara menghilangkan uban yang mudah tanpa perlu di cabut di aas harus kamu lakukan secara rutin. Sehingga, hasilnya terasa dengan maksimal. Kamu pun senantiasa awet muda sepanjang waktu dan tampil dengan percaya diri. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: