Kucingmu Tidak Mau Makan, Inilah Cara Mengatasi Kucing yang Susah Makan, Auto Lahap!

Kucingmu Tidak Mau Makan, Inilah Cara Mengatasi Kucing yang Susah Makan, Auto Lahap!

cara mengatasi kucing yang susah makan--Youtube

Cara mengatasi kucing yang susah makan selanjutnya adalah, kamu bisa membersihkan saluran pada hidung kucing.

Penyebab saluran pernafasan yang bermasalah, bisa menjadi salah satu penyebab kenapa kucing tidak mau makan seperti biasanya.

Jika saluran pada hidung kucing bermasalah, biasanya akan menyebabkan kesulitan bernapas, sehingga tidak bisa mencium   bau makanannya.

Untuk membersihkan saluran pada hidung kucing, sebenarnya kamu tidak perlu datang ke dokter, kamu bisa melakukannya di rumah.

Namun langkah lebih baik kamu bisa membawa kucingmu ke dokter hewan khusus, karena disana lebih terjamin dan aman.

BACA JUGA: Bisa Berakibat Fatal, Inilah 7 Kesalahan Ketika Merawat Kucing, Pemula Harus Paham!

4. Memilih rasa makanan yang berbeda

Sama seperti manusia, kucing juga ternyata akan merasakan bosan, jika terlalu sering mengonsumsi makanan yang sama secara terus menerus, dan akhirnya mereka tidak mau makan.

Kamu bisa mencobanya dengan melakukan eksperimen, seperti memilih rasa, tekstur, atau bentuk makanan yang berbeda dari biasanya.

Barangkali kucingmu kembali memiliki nafsu makan yang tinggi, apa salahnya kan untuk mencoba, demi kebaikan kucingmu agar tidak terus menerus seperti itu.

BACA JUGA: Ada Whiskas Pouch Junior Tuna, Inilah Rekomendasi Pakan Kucing Basah, Dijamin Kucingmu Suka!

5. Membuat pakan kucing sendiri

Jika kamu mulai melihat, kucingmu merasa bosan dengan makanan jenis kaleng, kamu bisa juga lho membuat pakan kucing sendiri.

Sebab biasanya, kucing lebih menyukai makanan yang terbuat dari bahan-bahan segar, dan tentunya mudah untuk didapatkan.

Namun sebelum mencoba membuat pakan kucing sendiri, kamu harus berkonsultasi terlebih dahulu pada dokter yang ahli, agar tidak terjadi kesalahan.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: