Tampil Matte Seharian, Ini Dia Rekomendasi Bedak Waterproof Terbaik 2023 dengan Hasil Coverage dan Tahan Lama

Tampil Matte Seharian, Ini Dia Rekomendasi Bedak Waterproof Terbaik 2023 dengan Hasil Coverage dan Tahan Lama

Tampil Matte Seharian, Ini Dia Rekomendasi Bedak Waterproof Terbaik 2023, Hasil Coverage dan Tahan Lama--Youtube

RADARPEKALONGAN - Mempunyai aktivitas di luar ruangan membuat make up cepat luntur. Biar hasil matte seharian, berikut ini bedak waterproof terbaik 2023

Kamu bisa mengatasi make up harian agar tidah mudah luntur hanya dengan menggunakan bedak waterproof terbaik 2023.  Produk bedak yang sudah waterproof dipastikan awet seharian, anti luntur dari air atau minyak. 

Dengan menggunakan produk bedak waterproof terbaik 2023, hasilnya akan tetap flaweless seharian dan tidak kusam.

BACA JUGA:3 Bedak Wardah Glowing di Indomaret, Efektif Memutihkan dan Bikin Flek Hitam Hilang Bebas Kerutan di Usia 40an

BACA JUGA:Bedak Padat Wardah yang Bagus dan Tahan Lama Terbaru 2023 yang ada di Indomaret.

Ada banyak produk bedak waterproof terbaik 2023 yang bisa kamu coba, mulai produk dari brand lokal seperti Wardah dan lain sebagainya.

Produk bedak yang sudah di formulasikan dengan waterproof selain anti luntur juga dapat menahan minyak yang berlebihan dan hasilnya wajah tetap bisa tampil dengan matte dan anti kilap hingga seharian.

Inilah Rekomendasi Bedak Waterproof TErbaik 2023

Berikut ini adalah bedak pilihan yang sangat rekomendasi untuk kamu yang lagi mencari bedak waterproof yang anti luntur saat wajah berkeringat:

1. Maybelline Superstay Powder Foundation

Salah satu rekomendasi yang pertama ada bedak Maybelline Superstay Powder Foundation. 

Bedak ini sudah dipadukan dengan foundation sehingga  dapat membuat kulit tampil dengan flawless selama 24 jam.

BACA JUGA:Ternyata Inilah Pilihan Bedak Wardah Terbaik Sesuai dengan Jenis Kulit, No. 2 Paling Coverage dan Tahan Lama

Tekturnya ringan dan daya coveragenya bagus. Bedak ini memiliki formula yang baik dalam menahan minyak, air, hingga keringat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: