Cara Memutihkan Kulit Pakai Masker Tomat untuk Wajah yang Benar! 3 Langkah Wajah Bebas Kerutan dan Flek Hitam

Cara Memutihkan Kulit Pakai Masker Tomat untuk Wajah yang Benar! 3 Langkah Wajah Bebas Kerutan dan Flek Hitam

masker tomat untuk wajah-Image by user18526052 on Freepik-

RADARPEKALONGAN – Ada beragam cara memutihkan wajah yang bisa kamu lakukan dengan mudah. salah satunya adalah dengan menggunakan masker tomat untuk wajah.

Tomat memilikiberagam manfaat untuk kecantikan kulit wajah, berkat kandungan antioksidan, tomat mampu mencerahkan kulit, mengatasi wajah yang berjerawat, menjaga pori-pori wajah dan lain sebagainya.

Cara memutihkan wajah dengan masker tomat untuk kecantikan ini bisa kamu kombinasikan dengan bahan yang lainnya.

Kamu hanya perlu menyediakan waktu beberapa menit saja untuk membuatnya, lalu masker tomat tersebut mampu merawat kulit wajah kamu dengan baik.

BACA JUGA:Ini Cara Pakai Masker Muka Alami Tomat untuk Memutihkan Wajah, Cuma 3 Langkah Wajah Jadi Glowing Bebas Kerutan

Untuk bisa mendapatkan hasil yang optimal, maka kamu harus tahu cara memutihkan wajah dengan masker tomat untuk wajah.

Cara memutihkan wajah dengan masker tomat untuk wajah

1.    Masker tomat asli

Cara memutihkan wajah dengan masker untuk wajah adalah dengan masker tomat tanpa campuran apapun.
Kamu hanya butuh 1 buah tomat, lalu kamu dapat melakukannya dengan cara-cara di bawah ini.

-    Cuci bersih buah tomat dan potonglah supaya menjadi kedua bagian
-    Setelah itu kamu dapat mengoleskan irisan buah tomat tersebut secara merata ke wajah dan tunggulah selama sekitar 15 menit
-    Jika sudah maka kamu bisa membilas wajah dengan air bersih, supaya kamu mendapatkan hasil yang maksimal, masker tomat untuk wajah ini bisa kamu gunakan secara rutin setiap malam sebelum kamu tidur.

2.    Masker tomat dan madu

Cara memutihkan wajah dengan masker tomat untuk wajah adalah dengan menambahkan madu.
Madu merupakan bahan alami yang sangat bermanfaat untuk pertumbuhan oleh sel kulit, maka dari itu, kamu dapat mengombinasikan dengan dua bahan alami yang sangat baik untuk kulit wajah ini.

BACA JUGA:Usia 40 Wajib Tahu! Inilah Cara Efektif Gunakan Masker Pepaya untuk Kurangi Keriput

Kamu hanya perlu mencampurkan 1 buah tomat yang segar dengan 1 sendok makan madu, beginilah cara membuat masker tomat utnuk wajah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: