Berikut 4 Sabun Pepaya yang Memutihkan, Bagus untuk Mengatasi Kerutan dan Bintik Hitam Harga Mulai 8 ribuan
Berikut 4 Sabun Pepaya yang Memutihkan, Bagus untuk Mengatasi Kerutan dan Bintik Hitam-freepik.com-
Manfaat enzim papain lainnya yaitu bisa memecah racun dari gigitan serangga. Saat menggunakan sabun pepaya kemudian membilasnya, maka rasa nyeri akibat gigitan serangga akan berkurang.
Inilah beberapa rekomendasi sabun pepaya yang memutihkan, sekaligus bagus untuk mengurangi kerutan dan bintik hitam.
BACA JUGA: 4 Bedak Terbaik yang Mengandung SPF, Ampuh Memutihkan Sekaligus Mencegah Flek Hitam dan Kerutan
1. Sabun Pencerah Pepaya Jinzu
Punya kulit cerah bisa kamu wujudkan dengan menggunakan sabun pepaya yang memutihkan dari Jinzu secara rutin.
Sabun ini memiliki kandungan arbutin yang dipercaya dapat membantu mempercepat proses pencerahan kulit.
Tidak hanya itu saja, sabun pepaya ini juga mengandung vitamin A, C, dan E. Ketiga vitamin tersebut akan merawat kulit secara maksimal.
Kamu bisa memiliki kulit yang tetap segar, halus, dan sehat dengan memakai sabun ini. Tapi ada beberapa pengguna yang merasakan kulit kering setelah pemakaian.
BACA JUGA: 4 Sunscreen yang Memutihkan Sekaligus Menghilangkan Flek Hitam, Bikin Kulit Glowing dan Awet Muda
BACA JUGA: 3 Tabir Surya Terbaik untuk Memutihkan Wajah, Tidak Hanya Cegah Flek Hitam dan Kerutan Saja
Untuk mengatasi hal tersebut, kamu bisa memakai pembap ya. Harganya sangat terjangkau, kamu bisa mendapatkan produk dengan mengeluarkan uang Rp 8 ribu saja.
2. Sabun Pencerah Pepaya RDL
Merk sabun pepaya yang memutihkan satu ini sudah cukup banyak dikenal. Produknya mengandung tabir surya yang akan melindungi kulit dari paparan sinar matahari.
Kamu bisa memakainya terutama saat beraktivitas di bawah terik matahari setelahnya. Kandungannya diperkaya dengan vitamin A, C, dan E yang ampuh merawat kulit.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: