Investasi untuk Anak Muda, Begini Cara Bermain Saham dengan Modal 100 Ribu
Investasi untuk Anak Muda, Begini Cara Bermain Saham dengan Modal 100 Ribu -user6702303 / Freepik-
Beberapa dari aplikasi itu sudah terjamin dari OJK dan kamu bisa mulai melakukan transaksi jual beli saham dengan harga terendah sebesar Rp50.000.
Contoh dari aplikasi-aplikasi itu adalah Bibit dan Ajaib.
3. Memilih jenis saham
Di aplikasi-aplikasi digital trading saham yang kini tengah menjamur, kamu bisa memilih saham yang ingin kamu beli dengan menggunakan dua cara analisis yang sempat kita bahas tadi.
Proses pembuatan akun dan rekening pada aplikasi ini juga cukup mudah.
Jumlah minimal dari tiap pembelian saham adalah sebanyak 1 lot, atau 100 lembar. Jika kamu ingin menggunakan modal sebesar Rp100.000, makan cobalah cari saham yang harga per lembarnya kurang dari Rp1000.
BACA JUGA: Inilah Jenis Usaha yang Pasti Lolos Mendapat Pinjaman KUR, Usahamu Termasuk Nggak?
4. Melakukan transaksi jual beli di waktu yang tepat
Sifat saham sangatlah fluktuatif, atau bisa dengan cepat berubah baik naik maupun turun.
Jika kamu berinvestasi untuk mendapatkan capital gain, atau keuntungan yang didapat dari penjualan saham yang harganya tengah naik, maka kamu harus bisa melihat waktu yang tepat untuk ini.
BACA JUGA: Mas Kawin Milenial, Pemuda Ini Beri Mahar Pernikahan Berupa 2.300 Lembar Saham
5. Mengetahui biaya transaksi harian
Dengan modal yang terbilang kecil, kamu perlu tahu tentang biaya transaksi harian atau transaksi jual beli yang terjadi di pasar modal.
Pasalnya, perusahaan sekuritas dan aplikasi-aplikasi trading saham yang kamu gunakan akan menagih biaya tiap kali kamu melakukan jual beli aset,
Biasanya perusahaan sekuritas ini akan menanggungkan biaya penjualan dan pembelian sebesar 0,18% - 0,28% tiap transaksinya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: