8 Obat untuk Mengatasi Badan Pegal Linu, Cocok untuk Orang Tua
Obat untuk Mengatasi Badan Pegal Linu--freepik.com/freepik
Koyo ini bekerja aktif selama 8 jam dan jika masih terasa pegal, kamu bisa menempelkannya lagi dengan yang baru hingga kondisi membaik.
8. Tianhe Shexiang Zhuanggu Gao
Terakhir, obat pegal linu datang dari negeri Tiongkok. Obat ini merupakan koyo herbal yang dapat melancarkan aliran darah.
Tianhe Shexiang dapat mengobati sakit pinggang, nyeri sendi, dan luka benturan. Selain itu juga cocok sebagai obat pegal linu pasca demam tinggi.
BACA JUGA:Cocok untuk Pekerja Kantoran, Inilah Vitamin untuk Mengatasi Badan Pegal Linu
BACA JUGA:Masih Muda Tapi Gampang Capek dan Pegal? Jangan-Jangan Kamu Kekurangan 7 Vitamin Ini
Itulah beberapa obat untuk mengatasi badan pegal linu yang bisa dimanfaatkan sebaik mungkin. Ada yang berupa suplemen, vitamin, dan obat-obatan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: