Bapak-bapak Wajib Tahu, Manfaat Susu yang Bisa Bikin Tidur Nyenyak dan Berumur Panjang

Bapak-bapak Wajib Tahu, Manfaat Susu yang Bisa Bikin Tidur Nyenyak dan Berumur Panjang

Manfaat Susu yang Bisa Bikin Tidur Nyenyak--Freepik.com

Massa otot yang berkurang bisa menyebabkan penurunan stamina tubuh. Hal ini sering dialami oleh bapak-bapak yang tidak menjaga pola hidup sehat. 

3. Bantu Cegah Perut Buncit

Susu mengandung kalisum, lemak baik, dan protein. Nah yang protein inilah akan membuat perut terasa kenyang. 

Sehingga tak perlu lagi konsumsi makanan berat di malam hari. Konsumsi makanan berat di maklam hari akan membuat perut membuncit. 

Melansir dari Nutrient, konsumsi susu bisa secara otomatis akan mengurangi asupan kalori. Sehingga tak heran kalau massa lemak bisa ditekan. 

4. Memberikan Tambahan Stamina Tubuh

Secara umum susu bisa menambah stamina tubuh. Sehingga tubuh tetap berfungsi secara normal. Cocok untuk bapak-bapak yang kerja keras memencari nafkah untuk keluarganya. 

Melansir dari Sleep Foundation, setiap tidur ada 50 kalori yang dibakar. Jumlah kalori ini berfungsi untuk menjalankan pernafasan, regenerasi sel, pengaturan suhu tubuh dan peredaran darah. 

Susu memberikan energi tambahn lebih pada tubuh sehingga bisa tersisa kalori saat bangun. Salah satu manfaat susu yang bisa bikin tidur nyenyak dalam menambah stamina tubuh pada pagi hari.

5. Bantu Tingkatkan Kualitas Tidur

kandunagn susu seperti magnesium ini bisa meningkatkan kualitas tidur. Secara umum menciptakan efek kantuk lebih cepat. 

Hal ini diarenakan asam amino yang berfungsi memproduksi hormon serotonin dan melatonin. Dua hormon ini akhirnya bisa membuatmu tertidur. 

Perlu diketahui bahwa melatonin memiliki fungsi untuk mengatur waktunya tidur atau bangun. Sementara untuk hormon serotonin bisa mengaur suasana hati, sakit hati dan mood. 

Melansir dari Clinical Nutrition ESPEN, kualitas tidur sang bapak. Bahkan bisa mencegah sulit tidur.

6. Bantu Cegah Sakit Jantung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: