Paling Berpengaruh! Ini 7 Karakter Harry Potter yang Sangat Menentukan Alur Cerita

Paling Berpengaruh! Ini 7 Karakter Harry Potter yang Sangat Menentukan Alur Cerita

Paling Berpengaruh! Ini 7 Karakter Harry Potter yang Sangat Menentukan Alur Cerita--

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Bagi kamu pembaca novel Harry Potter, sadarkah kamu bahwa beberapa karakter Harry Potter sangat menentukan nasib alur dalam cerita?

J.K. Rowling, sang penulis novel Harry Potter, membangun setiap karakter Harry Potter dalam bukunya dengan sangat apik di mana setiap karakternya memiliki ciri khas masing-masing. 

Selain Harry Potter yang merupakan karakter utama dalam setiap seri cerita fantasi ini, terdapat beberapa karakter yang juga memegang peranan penting.

Penasaran siapa saja mereka? Yuk, simak artikel ini sampai akhir!

BACA JUGA:Sukses dengan Karyanya, Ini Biografi J.K. Rowling Sang Penulis Harry Potter yang Pernah Hidup Terlunta-lunta

BACA JUGA:Best Seller! Ini 3 Rekomendasi Novel Remaja Ringan dan Terbaik Untuk Isi Waktu Luangmu

1. Harry Potter

Sebagai tokoh utama, karakter yang satu ini merupakan anak tunggal dari pasangan James dan Lilly Potter. Mereka merupakan anggota dari Orde Phoenix asli, yang memiliki tujuan untuk memusnahkan Voldemort atau Dia yang Tidak Boleh Disebut Namanya.

Sayangnya, Voldemort justru berhasil membunuh kedua orang tua Harry dan memuat Harry dikirim untuk tinggal bersama bibi dan pamannya yang tidak memperlakukan Harry dengan baik.

Dalam kisah ini, karakter Harry Potter menjadi sentra dalam keberjalanan alur dan memecahkan berbagai konflik yang terjadi di setiap seri novelnya.

2. Ron Weasley

Karakter Harry Potter yang satu ini memiliki nama asli Ronald Billius Ewasey. Dia merupakan sosok sahabat Harry Potter yang sangat setia.

Ron lahir dari seorang penyihir berdarah murni dan merupakan anak keenam dalam keluarga tersebut.

Akan tetapi, Ron sering mendapat cibiran karena keluarganya bergaul dengan para Muggle atau orang biasa yang tidak memiliki kemampuan sihir.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: