5 Cara Glowing Permanen Tanpa Skincare dalam 1 Hari, Ampuh Usir Kusam Bikin Kulit Mulus Pakai Bahan Alami

5 Cara Glowing Permanen Tanpa Skincare dalam 1 Hari, Ampuh Usir Kusam Bikin Kulit Mulus Pakai Bahan Alami

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Bikin kulit bebas dari kusam, kamu bisa cobain cara glowing permanen tanpa skincare dalam 1 hari. 

Sesuai dengan namanya, perawatan kulit tersebut tidak membutuhkan produk skincare yang beredar di pasaran. Kamu hanya perlu memanfaatkan bahan alami saja.

Jangan salah, bahan alami juga memiliki kandungan yang kaya manfaat, lho. Tidak kalah dari skincare berbahan kimia atau banyak bercampur dengan bahan aktif lain. 

Tidak perlu repot dengan cara pembuatannya juga, perawatan rumahan ini juga bisa dilakukan dengan mudah, semudah mendapatkan bahan-bahannya. 

BACA JUGA:Begini Cara Membuat Masker Kunyit untuk Menghilangkan Flek Hitam, Tips Glowing Pakai 2 Bahan Alami

BACA JUGA:7 Manfaat Kunyit untuk Kecantikan Kulit, Ternyata Bikin Awet Muda Begini Cara Pakainya yang Benar Agar Glowing

1. Toner mentimun

Kalau kamu terbiasa menggunakan produk toner yang beredar di pasaran, ciba bergeser ke toner alami. Kamu bisa membuatnya dengan memanfaatkan mentimun.  

Sayur ini bisa dijadikan sebagai toner atau pelembap wajah yang bisa membuat wajah tampak glowing. Mengapa? Sebab ada kandungan flavonoid di dalamnya yang bersifat antioksidan.

Berikut cara glowing permanen tanpa skincare dengan toner mentimun:

  • Siapkan 1 buah mentimun, cuci bersih
  • Iris mentimun ukuran sedang
  • Rebus mentimun selama 5 menit
  • Haluskan rebusan mentimun menggunakan blender
  • Saring dengan kain atau alat lain

Nah, air setelah proses penyaringan tersebut adalah toner mentimun yang bisa kamu pakai untuk perawatan wajah. 

BACA JUGA:6 Manfaat Masker Kopi dan Minyak Zaitun untuk Wajah, Lengkap dengan Cara Pakainya yang Paling Benar

BACA JUGA:Inilah 4 Masker Alami untuk Menghilangkan Kerutan di Wajah, Bikin Awet Muda Tanpa Skincare Mahal

Perlu diingat, toner mentimun ini dibuat dari bahan alami dan tanpa pengawet, jadi cuma bisa bertahan selama 3 sampai 4 hari penyimpanan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: