Begini Cara Membuat Masker Pepaya untuk Memutihkan Wajah dan Flek Hitam, 4 Langkah Bikin Glowing Awet Muda

Begini Cara Membuat Masker Pepaya untuk Memutihkan Wajah dan Flek Hitam, 4 Langkah Bikin Glowing Awet Muda

Begini Cara Membuat Masker Pepaya untuk Memutihkan Wajah dan Flek Hitam, 4 Langkah Bikin Glowing Awet Muda-Youtube/Ranisusan Channel-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Ternyata, cara membuat masker pepaya untuk memutihkan wajah dan flek hitam cukup mudah lho. 

Kandungannya kaya khasiat untuk kulit, tak heran kalau buah dengan warna oranye ini kerap dijadikan ekstrak produk skincare.

Tapi, kamu juga bisa mendapatkan manfaat tersebut secara langsung. Dalam arti, menggunakan pepaya secara langsung untuk perawatan kulit tanpa membeli produk skincare.

Beberapa manfaat pepaya untuk kecantikan kulit yaitu:

  • Mencerahkan atau memutihkan kulit
  • Mengurangi kemunculan tanda-tanda penuaan
  • Mengatasi kulit berjerawat
  • Mengangkat sel kulit mati

BACA JUGA:Air Kelapa Bikin Awet Muda, Ternyata Begini 5 Cara Pakainya untuk Kulit Wajah Agar Glowing Bebas Kerutan

BACA JUGA:5 Cara Instan Menghilangkan Kantung Mata Pakai Bahan Alami, Tampak Awet Muda Tanpa Lingkaran Hitam

Tapi bagaimana cara mendapatkan berbagai manfaat tersebut, terutama cara membuat masker pepaya untuk memutihkan wajah? 

Kalau kamu penasaran, simak artikel berikut sampai akhir ya.

Cara Membuat Pepaya untuk Memutihkan Wajah

Untuk membuat masker pepaya sebenarnya sangat simpel, lho. Kamu hanya perlu bahan utama buah pepaya yang sudah matang saja, tanpa perlu tambahan bahan lainnya.

Berikut bahan dan alat yang perlu disiapkan:

  • Buah pepaya yang sudah matang secukupnya
  • 1 buah sendok makan
  • 1 mangkuk kecil atau wadah lainnya

BACA JUGA:Inilah 6 Masker untuk Menghilangkan Keriput di Area Mata dengan Cepat, Kulit Kencang Bikin Awet Muda

BACA JUGA:Begini Cara Instan Menghilangkan Uban Ala dr Zaidul Akbar, Cuma Butuh 1 Bumbu Dapur Tanpa Semir

Pepaya efektif untuk mencerahkan kulit karena memiliki kandungan berupa vitamin C di dalamnya yang terkenal sebagai zat pencerah alami.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: