Minim Budget? Inilah Rekomendasi Laptop Murah Meriah Tahun 2024, Harga Cuma 1 Jutaan

Minim Budget? Inilah Rekomendasi Laptop Murah Meriah Tahun 2024, Harga Cuma 1 Jutaan

Minim Budget? Inilah Rekomendasi Laptop Murah Meriah Tahun 2024, Harga Cuma 1 Jutaan-freepik.com-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Bagi yang punya budget minim, berikut5  rekomendasi laptop murah meriah tahun 2024. Rasanya sulit dipercaya ada laptop di harga 1 jutaan tahun 2024. Nah buat yang penasaran, simak ulasan satu ini.

Terdengar jarang menemukan laptop di harga 1 jutaan baik di toko online maupun offline. Kalaupun ada biasanya adalah laptop bekas atau laptop yang mengalami penurunan harga akibat stok lama.

Namun tak disangka, ternyata masih ada lho  rekomendasi laptop murah meriah di tahun 2024. Kira-kira laptop seperti apa yang dijual dengan harga 1 jutaan?

Secara umum,  dipasaran laptop minimal dijual di harga 2 jutaan bahkan harga tersebut biasanya mepet. Artinya harga laptop pada umumnya adalah diatas 2 jutaan.

Rekomendasi laptop murah meriah dengan kisaran harga 1 jutaan ini menggunakan sistem operasi berbasis Windows dan Chrome OS. Langsung saja kita cek rekomendasi laptop murah meriah tahun 2024 sebagai berikut:

BACA JUGA:4 Cara Merawat Laptop Acer yang Baik dan Benar, Simak Rekomendasi Laptop yang Cocok untuk Mahasiswa

BACA JUGA:Ingin Tahu Cara Merawat Laptop Asus yang Benar? Ikuti Langkah-Langkahnya di sini!

1. Samsung Chromebook 4

 Rekomendasi laptop murah yang pertama adalah dari Samsung Chromebook 4. Chromebook ini memiliki desain yang elegan.

Chromebook ini menggunakan sistem operasi Chrome OS yang dapat secara maksimal memenuhi aktivitas belajar atau bekerja.

Namun Chromebook ini dalam menjalankan aktivitas bekerja sifatnya terbatas. Karena hanya dapat menjalankan aplikasi atau software  yang dapat diakses browser saja.

Chromebook ini mempunyai Build Quality yang baik karena dukungan MILD-STD-810. Selain itu keyboard yang digunakan sangat nyaman serta baterainya memiliki daya tahan lama.

Kekurangan Chromebook ini terletak pada sedikitnya port yang tersedia. Chromebook ini hanya terdapat 1 port USB A 3.0 dan 1 port USB Type C yang berguna untuk mengecas dan display port.

2. Dell Chromebook 11 3100

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://carisinyal.com/laptop-1-jutaan/