4 Cara Menghilangkan Bintik Hitam di Wajah Secara Alami Dengan Cepat, Ampuh Atasi Penuaan Dini Permanen

4 Cara Menghilangkan Bintik Hitam di Wajah Secara Alami Dengan Cepat, Ampuh Atasi Penuaan Dini Permanen

4 Cara Menghilangkan Bintik Hitam di Wajah Secara Alami Dengan Cepat, Ampuh Atasi Penuaan Dini Permanen-Youtube / Dr. Eric Berg DC-

Salah satu cara menghilangkan bintik hitam di wajah secara alami padan urutan pertama adalah dengan menggunakan masker lidah buaya.

Salah satu cara menghilangkan bintik hitam di wajah secara alami adalah dengan menggunakan lidah buaya.

Kandungan aloin dan aloesin merupakan senyawa di dalam idah buaya yang dipercaya mampu mencerahkan dan mengurangi munculnya bintik-bintik hitam di wajah.

Supaya kamu mendapatkan manfaat lidah buaya ini, kamu bisa menghancurkan daging lidah buaya kemudian mengoleskannya secara langsung ke bintik-bintik hitam di kulit wajah.

BACA JUGA:Racikan Alami Pemutih Kulit yang Bikin Kulit Glowing, Menghilangkan Kulit Belang Seketika dengan 4 Bahan

BACA JUGA:3 Manfaat Air Beras untuk Rambut, Lengkap dengan Cara Pakai Biar Rambut Lurus Tanpa Rebonding

Kamu dapat mengulangi cara menghilangkan bintik hitam di wajah ini sebanyak beberapa kali dalam sehari tanpa takut mengalami iritasi pada kulit.

2.    Masker cuka apel

Salah satu cara menghilangkan bintik hitam di wajah secara alami yang selanjutnya adalah dengan menggunakan masker cuka apel.
Adanya kandungan asam asetat di dalam cuka apel ini, ia mampu megurangi munculnya masalah bintik hitam di wajah.

Maka dari itu, bahan alami yang satu ini juga bisa kamu manfaatkan sebagai cara menghilangan bintik hitam di wajah secara alami dan cepat.

Kamu bisa mengencerakan cuka apel menggunakan air lalu mengoleskannya ke bintik gelap di kulit wajah dengan menggunakan kapas.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Handbody Pemutih Badan di Indomaret, Efektif Cerahkan Kulih Hingga Glowing Bebas Noda dan Belang

BACA JUGA:Apakah Es Batu Bisa Bikin Pori-Pori Wajah Mengecil? Begini Tips Membuatnya Biar Kulit Mulus Permanen Gak Ribet

Diamkanlah selama beberapa menit sebelum kamu bilas dengan air susa-suam kuku. Kamu dapat mengulangi cara menghilangkan bintik hitam di wajah secara alami ini sebanyak 2 kali sehari hingga masalah bintik hitam di wajah menghilang.

3.    Masker madu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: