Apakah Es Batu Bisa Bikin Pori-Pori Wajah Mengecil? Begini Tips Membuatnya Biar Kulit Mulus Permanen Gak Ribet
Apakah Es Batu Bisa Bikin Pori-Pori Wajah Mengecil? Begini Tips Membuatnya Biar Kulit Mulus Permanen Gak Ribet-Youtube/Ririe Prams-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Apakah es batu bisa bikin pori-pori wajah mengecil? Pertanyaan ini mungkin sempat terlintas di kepala.
Jawabannya adalah iya. Bagaimana caranya? Simak artikel berikut sampai akhir ya.
Memiliki pori-pori wajah yang besar bisa menjadi keresahan sendiri. Apalagi problem ini bisa berujung pada masalah jerawat, komedo, dan kulit kasar alias nggak mulus.
Nah, kalau kamu mau mengecilkan pori-pori wajah yang besar tapi malas menggunakan produk skincare pengecil pori-pori yang mahal, kamu perlu tau cara ini.
BACA JUGA:5 Racikan Bahan Alami Rumahan yang Bikin Kulit Kencang dan Glowing, Rahasia Awet Muda Tanpa Skincare
Apalagi kalau skincare tersebut masih berpotensi menimbulkan ketidakcocokan, wajib banget nyobain perawatan alami di rumah.
Cuma pakai es batu saja, lho. Bukan bahan yang aneh-aneh. Dijamin praktis dan murah, bisa perawatan sendiri anti repot.
Es Batu Bisa Bikin Pori-Pori Wajah Mengecil
Cara mengecilkan pori-pori wajah menggunakan es batu bisa menjadi pilihan perawatan paling praktis dan mudah dengan hasil yang signifikan.
Kamu hanya perlu mendinginkan air pada tempat es batu yang berbentuk kotak-kotak di kulkas.
BACA JUGA:5 Bedak yang Kena Keringat Semakin Bagus, Makeup Jadi Mulus dan Tahan Lama Nggak Takut Luntur
Tapi sebelum itu, pastikan air yang kamu pakai terjamin kebersihannya dan lebih aman untuk kulit wajah, ya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: