Psikologi Praktis: 8 Tanda Orang yang Berhati Licik yang Perlu Kamu Tahu dan Waspadai di Sekitarmu

Psikologi Praktis: 8 Tanda Orang yang Berhati Licik yang Perlu Kamu Tahu dan Waspadai di Sekitarmu

tanda orang yang berhati licik-freepik.com-freepik.com

RADARPEKALONGAN - Beberapa tanda orang yang berhati licik ini mungkin bisa kamu pelajari, supaya kamu tidak terjebak dengan orang-orang yang ternyata memiliki maksud yang terselubung.

Mempelajari ciri-ciri orang yang berhati licik ini bukan semata-mata untuk mengajarkan kamu supaya suudzon dengan orang lain, melainkan agar kamu lebih berhati-hati dan waspada. 

Apalagi selama kita menjalani kehidupan bersosial, kita akan cenderung bertemu dengan banyak orang yang memiliki karakter, latar belakang dan tujuan hidup yang berbeda-beda. 

Kita tidak pernah benar-benar mengetahui apa yang sedang dan akan orang lain lakukan ke depannya terhadap kita, maka dari itu penting untuk kita mengenali beberapa ciri-cirinya. 

Hal ini juga untuk menghindari adanya hubungan yang kurang sehat antara kamu dan orang lain di kemudian hari, karena adanya rasa dirugikan oleh salah satu pihak.

BACA JUGA:Psikologi Praktis: 7 Trik Membaca Gesture Orang yang Diam-diam Tidak Menyukaimu, Pelajari Ini Mulai Sekarang

BACA JUGA:4 Tipe Komunikasi untuk Karier yang Cemerlang! Kesuksesanmu Akan Melejit Jika Kamu Menguasainya

Untuk mengetahui tandanya seperti apa orang-orang yang berhati licik ini, simak pembahasannya seperti berikut ini.  

Tanda Orang yang Berhati Licik

1. Suka pura-pura setuju 

Tanda pertama yang biasa dilakukan oleh orang yang berhati licik adalah, mereka akan pura-pura untuk menyetujui sesuatu padahal sebenarnya hal tersebut tidak sesuai dengan nilai diri mereka. 

Terkadang mereka membiarkan setuju dengan hal-hal yang sebenarnya itu kurang baik untuk kamu, dan berusaha untuk mengambil keuntungan melalui hal tersebut. 

2. Manis dalam berbicara 

Orang-orang yang licik biasanya mereka akan bersikap manis dan ramah dalam berbicara dan berperilaku. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: