Dijamin Rendah Purin, 6 Makanan Pencegah Kristal Asam Urat dalam Tubuh

Dijamin Rendah Purin, 6 Makanan Pencegah Kristal Asam Urat dalam Tubuh

Makanan pencegah kristal asam urat--Freepik.com

2. Sayuran Rendah Purin

Sayuran yang rendah purin termasuk dalam makanan pencegah kristal asam urat. Sebab akan menurunkan zat sisa purin dalam tubuh.

Bahkan bisa mencegah agar kadar purin dalam tubuh bisa tetap terkontrol dengan baik. Oleh karena itu sangat disarankan konsumsi sayuran rendah purin.

Diantaranya sayur yang sangat disarankan adalah wortel, kale, kentang, mentimun, selada dan kentang. 

3. Buah Kecil Tinggi Vitamin C

Buah-buahan yang berukuran kecil kaya akan vitamin C bisa jadi obat alami asam urat. Sebab vitamin C bisa meluruhkan zat sisa purin di dalam tubuh.

BACA JUGA:Miliki Kandungan Kalsium untuk Tumbuh Kembang Anak, Inilah 6 Manfaat Mengonsumsi Brokoli untuk Anak

BACA JUGA:Cegah Osteoporosis! Inilah 5 Susu Tinggi Kalsium untuk Menguatkan Tulang Lansia Usia 65 Tahun ke Atas

Vitamin C pada buah-buah berukuran kecil seperti ceri dan stroberi bisa menurunkan purin. Sehingga purin di dalam tubuh tidak berlebihan.

Oleh karena itu penting untuk menjaga pola makan yang sehat agar terhindar dari sakit.

4. Teh Hijau

Makanan pencegah kristal asam urat selanjutnya dari minuman teh. Khasiat dau teh dalam menurunkan risiko kristal asam urat tak perlu diragukan lagi.

Sebab teh hijau mengandung antioksidan yang bernama katekin. Senyawa yang berfungsi untuk menjaga kesehatan tubuh.

Teh hijau melansir dari studi US National Library of Medicine - National Institutes of Health, mampu untuk cegah kristal asam urat penyebab nyeri sendi.

5. Makanan Laut Rendah Purin

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: