Psikologi Praktis: Begini 7 Ciri-ciri Pasangan yang Selingkuh dalam Suatu Hubungan, Bisa Kamu Perhatikan Nih

Psikologi Praktis: Begini 7 Ciri-ciri Pasangan yang Selingkuh dalam Suatu Hubungan, Bisa Kamu Perhatikan Nih

ciri-ciri pasangan yang selingkuh dalam suatu hubungan-yudi setya doey-Youtube.com

BACA JUGA:Merasa Belum Cukup Baik sebagai Orang Tua? Ini Tips Parenting dr Aisah Dahlan untuk jadi Orang Tua yang Bijak

BACA JUGA:6 Masalah dalam Hubungan Akibat Komunikasi yang Buruk, Bisa Berujung pada Keretakan Hubungan!

2. Perubahan komunikasi 

Ciri yang kedua adalah munculnya perubahan komunikasi antara kamu dan pasanganmu. Biasanya orang yang berselingkuh akan cenderung menjadi tertutup dengan pasangannya. 

Orang yang selingkuh akan cenderung menghindari beberapa topik pembicaraan, menjawab setiap pertanyaan secara singkat, dan bahkan enggan untuk menjawab suatu pertanyaan. 

Tak hanya itu saja, bahkan orang yang selingkuh akan cenderung memutar balikkan fakta dan menuduh pasangannya yang tidak-tidak, hanya untuk membuatnya merasa aman. 

3. Sering tidak fokus 

Ciri-ciri pasangan yang selingkuh dalam suatu hubungan yang selanjutnya adalah sering tidak fokus ketika sedang bersama. Hal ini bisa dilihat apabila kamu sedang menyampaikan sesuatu. 

Jika pasanganmu sering tidak menyimak ucapanmu, dan dia cenderung tidak mendengarkan, atau bahkan membuatmu mengulangi setiap ucapanmu, maka hal ini bisa menjadi suatu indikasi. 

Hal ini bisa terjadi karena biasanya mereka sedang fokus ke hal lain, dan parahnya mereka ini sedang fokus dengan selingkuhan mereka. 

BACA JUGA:5 Bentuk Komunikasi Toxic dalam Hubungan, Bahaya untuk Hubungan Hingga Kesehatan Mental!

BACA JUGA:Psikologi Praktis: 6 Cara Menjadi Pribadi yang Menyenangkan, Orang Tua sampai Anak Kecil Akan Suka Kepadamu

4. Sering emosi dan impulsif 

Orang yang selingkuh akan memiliki mood atau perasaan yang kurang baik, mereka akan berubah menjadi orang yang mudah emosi dan bahkan impulsif. 

Mereka akan melakukan segala aktivitassesuai dengan suasana hati mereka, jika mereka sedang senang, maka ada kemungkinan dia akan mendekat kepadamu. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=mu_ivjbleay