Apakah Tepung Beras Ampuh untuk Memutihkan Wajah dan Flek Hitam? Begini Tips Meraciknya yang Benar
Apakah Tepung Beras Ampuh untuk Memutihkan Wajah dan Flek Hitam? Begini Tips Meraciknya yang Benar-youtube/wulanhusna-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Tidak cuma dijadikan makanan saja, tepung beras ampuh untuk memutihkan wajah dan flek hitam, lho.
Yap, jawaban dari pertanyaan tadi adalah “iya”. Tapi kamu tidak bisa menggunakannya secara sembarangan. Tepung beras bisa dijadikan masker wajah dengan campuran bahan alami lain.
Selain mengandung karbohidrat yang membuat beras kerap dijadikan sebagai makanan andalan untuk menambah energi, kandungan lainnya juga kaya manfaat.
Ada niacin, kalsium, serat, besi, tiamin, riboflavi, dan juga vitamin D. selain itu, tepung beras juga mengandung asam amino dan vitamin yang bisa meningkatkan kadar kolagen serta elastisitas kulit.
Lalu, apa yang membuat tepung beras ampuh untuk memutihkan wajah dan flek hitam?
Kemampuan ini berkat adanya kandungan tirosinase yang ampuh mencegah produksi melanin yang berlebihan di kulit wajah.
Beras yang disulap menjadi masker wajah akan membantu meningkatkan produksi kolagen, menjaga kelembapan kulit, sekaligus melindungi kulit dari paparan sinar UV.
Cara Membuat Masker Tepung Beras untuk Memutihkan Wajah dan Flek Hitam
Untuk mendapatkan manfaatnya secara maksimal, kamu bisa mengolah beras menjadi tepung beras dan dijadikan masker yang sesuai dengan jenis kulit.
1. Masker tepung beras untuk kulit kering
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: