Catat! Inilah Menu Makan Malam Anti Gemuk, Makan Ini Dijamin Gak Takut Berat Badan Naik, Cobain Kuy

Catat! Inilah Menu Makan Malam Anti Gemuk, Makan Ini Dijamin Gak Takut Berat Badan Naik, Cobain Kuy

Menu Makan Malam Anti Gemuk-freepik.com-Image by Freepik

Cara Membuat Menu Makan Malam Anti Gemuk dari Udang, Kale dan Lentil

Membuat menu makan malam anti gemuk dari udang, kale dan lentil menjadi tantangan sendiri. Namun demikian masih bisa diikuti langkah demi langkahnya kok, jadi tenang aja ya.

Untuk membuat menu ini, maka yang disiapkan terlebih dahulu antara lain:

- Kale sebanyak satu cangkir saja

- Udang sebanyak 6 ons saja

- lentil hijau matang sebanyak 1/2 saja

 Untuk membuat resep menu makan malam anti gemuk ini, maka bisa melewati beberapa langkah, diantaranya :

1. langkah pertama yakni mencuci kale dengan air bersih. Kemudian sobek-sobek menjadi bagian yang lebih kecil. Buang batang kale tersebut, sehingga yang digunakan hanya daunya.

2. Rebus lentil dengan air atau kaldu hingga berubah jadi empuk, namun tidak lembek

3. Tumis udang dengan minyak zaitun agar lebih sehat. Tumis hingga warna menjadi kemerahan. 

4. Siapkan wadah besar yang akan digunakan untuk mencampurkan bahan tersebut. Jika sudah, maka mulai campurkan kale, udang dan lentil hingga tercampur rata.

BACA JUGA:Begini Cara Diet Artis Korea yang Bisa Turunkan Berat Badan Hingga 10 Kg dalam Seminggu, Mau Coba? Ini Caranya

BACA JUGA:Malas Diet Tapi Ingin Langsing? Awali Langkah Ini Agar Badan Tidak Gemuk, Dewi Hughes Sudah Menerapkan Loh

5. Jika kamu ingin ada variasi lain, bisa tambahkan sayuran lain untuk saladnya. 

6. Tambahkan merica, garam, minyak zaitun dan perasan lemon untuk menambah cita rasa salad yang lebih nikmat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: