Inilah 5 Arti Mimpi Melihat Hantu Menurut Primbon Jawa, Ternyata Tak Seseram yang Dibayangkan!

Inilah 5 Arti Mimpi Melihat Hantu Menurut Primbon Jawa, Ternyata Tak Seseram yang Dibayangkan!

Inilah 5 Arti Mimpi Melihat Hantu Menurut Primbon Jawa, Ternyata Tak Seseram yang Dibayangkan!-ESA Production-youtube

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ternyata, ada lho beberapa arti mimpi melihat hantu menurut primbon Jawa. Bahkan, tafsir mimpi dari melihat hantu ini tidak seseram seperti yang dibayangkan.

Apakah kamu tahu arti mimpi melihat hantu menurut primbon Jawa? Nah, untuk mengetahuinya marilah kita simak penjelasan lengkapnya pada artikel bawah ini. 

Mimpi melihat hantu bisa menjadi pertanda buruk yang tdak diinginkan oleh banyak orang. Meskipun itu terjadi hanya di dalam mimpi, tetapi hal tersebut tentunya akan sangat menakutkan sampai kamu bangun dari tidur. 

Ternyata, tafsir mimpi melihat hantu tidak seseram yang kamu bayangkan. Di bawah ini terdapat berbagai kumpulan arti mimpi melihat hantu yang bisa kamu ketahui, yang disesuaikan juga dengan kejadian yang ada di dalamnya.

BACA JUGA:Mengetahui Peruntungan Weton Selasa Wage ala Primbon Jawa dari Watak,Karir, Jodoh dan Rezeki, Wetonmu Bukan?

BACA JUGA:5 Arti Mimpi Potong Rambut Menurut Primbon Jawa, Pertanda Apa?

BACA JUGA:Inilah 8 Arti Mimpi Melihat Ular Menurut Primbon Jawa, Bisa Jadi pertanda Baik Bagi hubungan Asmara!

Lantas, apa sih arti mimpi melihat hantu menurut primbon Jawa? Berikut ini adalah penjelasan mengenai beberapa arti mimpi melihat hantu menurut primbon Jawa yang dapat kamu ketahui.

Arti Mimpi Melihat Hantu Menurut Primbon Jawa

1. Arti Mimpi Melihat Hantu Putih

Jika kamu bermimpi melihat hantu putih, maka hal ini akan menjadi pertanda baik. Tafsir mimpi melihat hantu ini bisa menjadi pembawa berita yang baik bagimu. 

2. Arti Mimpi Melihat Hantu Hitam

Jika kamu bermimpi melihat hantu hitam, maka hal ini berarti kamu sedang mendapatkan sebuah peringatan karena hal yang sangat negatif akan terjadi di dalam kehidupanmu.

Selain itu, kamu juga mungkin akan kehilangan salah seorang keluarga yang kamu sayangi dan dapat menjadi sebuah peringatan agar kamu lebih memperhatikan kesehatan kamu sendiri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: