Cara Membangun Hubungan yang Lebih Berkualitas dengan Anak di Era Digital Menurut Bunda Elly Risman

Cara Membangun Hubungan yang Lebih Berkualitas dengan Anak di Era Digital Menurut Bunda Elly Risman

Cara membangun hubungan yang lebih berkualitas dengan anak di era digital menurut Bunda Elly Risman.-elly.risman/ig-

BACA JUGA:Merasa Sulit Berdialog dengan Anak? Coba Tips Parenting dr Aisah Berikut Ini Bikin Anak Lebih Mudah Diarahkan

Selanjutnya di era digital ini orang tua juga perlu bijak saat bermain gadget di depan anak. Agar ketika dinasehati untuk tidak sering-sering bermain gadget anak bisa mudah menuruti orang tua. Karena orang tua pun melakukan hal tersebut. 

Jadi misal ada kesepakatan antara orang tua untuk memberikan anak gadget di usia 5 tahun, maka sebelum usia itu orang tua sebaiknya tidak bermain gadget di depan anak.

Dan hendaknya orang tua memberikan waktu dan ide-ide kreatif permainan lain kepada anak, sebagai alternatif kegiatan, baik di dalam maupun di luar rumah.

5. Mengajarkan Agama

Dan yang paling penting untuk selalu ditanamkan kepada anak adalah nilai-nilai dalam beragama. Tanamkan nilai-nilai keimanan dan ketakwaan kepada anak.

Karena agama menjadi pedoman hidup manusia, maka ketika anak menjadi seorang yang paham agama, kelak orang tua tidak perlu terlalu khawatir kepada anak melakukan hal-hal yang dilanggar agama. Karena dia pun sudah paham bagaimana seharusnya dan konsekuensi bersikap sebagai seorang muslim.

Nah itu tadi beberapa hal yang bisa dilakukan untuk membangun hubungan yang lebih berkualitas dengan anak di era digital ini.

Dengan melakukan beberapa hal tersebut diharapkan baik anak, dan orang tua bisa lebih bijak dalam menggunakan gadget di gempuran perkembangan teknologi yang semakin canggih.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: