Rekomendasi Gamis Remaja Kekinian: Eksplorasi Gaya Tanpa Batas dengan Tren Fashion Ramadhan Terbaru

Rekomendasi Gamis Remaja Kekinian: Eksplorasi Gaya Tanpa Batas dengan Tren Fashion Ramadhan Terbaru

Rekomendasi Gamis Remaja Kekinian -Zalora-

2. Gamis ruffle 

Ruffle adalah elemen desain yang menarik dengan efek berlipat, berkerut, atau bergelombang. 

Gamis dengan ornamen ruffle di pundak yang membuat bahu lebih berisi, di lingkar dada, dan sebagai terusan bawahan gamis kini sedang banyak disenangi remaja. 

Gamis ruffle degan tambahan ornamen seperti kancing, lengan puffy atau lengan bell juga sangat cocok untuk remaja gunakan saat lebaran. 

Kamu bisa memadu padankan item fashion yang kamu miliki dengan motif gamis yang kamu pilih. Misal dengan sepatu mary jane crem dengan gamis abu-abu. 

BACA JUGA: 7 Model Gamis Payet Mewah untuk Lebaran, Tampil Modis dengan Tren Fashion Ramadhan Terbaru

BACA JUGA: Inspirasi Terhangat! 4 Model Gamis Bahan Ceruti Terbaru dari Tren Fashion Ramadhan 2024

3. Gamis bernuansa pastel 

Tren fashion Ramadhan tahun ini juga sedang banyak menampilkan warna-warna lembut pastel, seperti soft pink, baby blue, lilac, sage, nude, dan lainnya. 

Salah satu model gamis unik yang remaja suka adalah gamis yang memiliki semi outer untuk bagian atasnya. 

Dengan model rok A-line, layer semi outer dengan aksen tali diujungnya yang bisa diikat, serta lengan puffy, gamis ini tentunya memiliki penampilan feminin yang unik. 

Pemilihan warna pastel dengan gamis ini akan cocok kamu padukan dengan sepatu platforms atau wedges berwarna putih dengan tas tangan bernuansa earth tone. 

BACA JUGA: Rekomendasi Kulkas 2 Pintu Terbaik untuk Simpan Stock Makanan di Bulan Ramadhan, Kapasitasnya Besar!

BACA JUGA: Tampil Berani dengan Pilihan Baju Lebaran Elegan Berwarna Merah, Mix and Match Tren Fashion Ramadhan Terbaru

4. Gamis polos dengan outerwear overall 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: