Bukan Sekadar Peliharaan, Inilah Manfaat Memelihara Kucing Kampung yang Tak Banyak Orang Tahu
Manfaat Memelihara Kucing Kampung -wirestock/Freepik-
Hal ini bisa juga disebabkan oleh gaya hidup yang sehat, kesehatan serta kebersihan kucing yang terjaga, dan kecenderungan kita untuk tetap tenang.
2. Mengajarkan tanggung jawab
Dengan memutuskan untuk memelihara kucing kampung, kita juga pastinya akan belajar untuk bertanggung jawab atas keputusan kita dan hidup dari si kucing.
Selama memeliharanya, kita dituntut untuk tetap berkomitmen memberikan mereka hidup yang layak dengan memberinya makan, minum dan tepat tinggal.
Ada pula kebutuhan-kebutuhan lainnya seperti kasih sayang yang cukup, merawat kesehatan dan juga kebersihan mereka.
Beruntungnya, perawatan mereka tidak terlalu sulit. Karena bulunya yang pendek, kita hanya perlu menyisirnya beberapa hari sekali dan tetap memandikannya 6 minggu sekali.
BACA JUGA: Yuk Kenalan dengan 6 Jenis Ikan Hias Air Tawar Terindah Berikut Ini, Siap-Siap Dibuat Jatuh Cinta!
BACA JUGA: Jangan Sampai Salah! Ini Dia 6 Janis Ikan Hias Air Tawar yang Bisa Dicampur dalam Satu Akuarium
3. Sebagai pembasmi tikus yang efektif
Jika di rumah sedang banyak tikus yang berkeliaran, memelihara kucing adalah salah satu solusi yang bisa kamu lakukan.
Insting berburu dan ketahuan tubuh kucing kampung sangat memungkinkan mereka mengejar tikus-tikus dan mengurangi populasinya dalam beberapa hari.
Penelitian mengatakan bahwa keberadaan kucing di area rumah sudah cukup membuat mereka menjauh, meski akan tetap satu atau dua yang berkeliaran.
Selain itu, sebagai tanda terima kasih bahwa kamu sudah memelihara si kucing kampung, kucing itu bisa saja membawakan kamu satu tikus sebagai hadiah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: