Murah Tapi Gak Murahan! Inilah Spesifikasi Tecno Spark 20 Pro+ yang Menjadi Kelebihan dari Hp Seharga 2,6 Juta

Murah Tapi Gak Murahan! Inilah Spesifikasi Tecno Spark 20 Pro+ yang Menjadi Kelebihan dari Hp Seharga 2,6 Juta

spesifikasi Tecno Spark 20 Pro+-ilustrasi spesifikasi Tecno Spark 20 Pro+-youtube.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Tahukah kalian bahwa ada banyak spesifikasi Tecno Spark 20 Pro+ yang menjadi keunggulan dari hp keluaran Tecno ini? Yuk cari tahu apa saja keunggulan dari hp jeluaran Tecno ini.

Tecno resmi meluncurkan salah satu hp terbarunya yaitu Tecno Spark 20 Pro+ pada bulah Februari 2024 lalu. 

Sebenarnya, Tecno ini meluncurkan dua model hp yakni Tecno Spark 20 Pro dan Tecno Spark 20 Pro+. Nah, model Tecno Spark 20 Pro+ ini menjadi model tertinggi yang mana menawarkan spesifikasi dan kemampuan yang siap memanjakan para sobat semua.

Untuk spesifikasi Tecno Spark 20 Pro+ adalah Tecno Spark 20 Pro+ memiliki layar AMOLED 6,78 inci dengan chipset menggunakan MediaTek Helio G99 Ultimate.

BACA JUGA:Lakukan Transformasi Digital, Telkom Fokus Pengembangan Data Center

BACA JUGA: Ini Dia 4 Rekomendasi Hp 3 Jutaan Performa Powerfull Terbaik 2024, Ada Kamera 200MP, 5G dan Layar AMOLED!

Untuk RAMnya sendiri, Tecno Spark 20 Pro+ memiliki RAM seperti hp pada umumnya yakni 8 GB dengan memori internal sebesar 356 GB.

Sementara untuk kelebihannya sendiri, kalian bisa membaca spesifikasi Tecno Spark 20 Pro+ lainnya di bawah ini.

1. Memiliki Tampilan Desain Premium Ala Luxury Watch

Keunggulan dari Tecno Spark 20 Pro+ yang pertama adalah Tecno Spark 20 Pro+ memiliki desain yang premium.

Bahkan, tampilan desain dari Tecno Spark 20 Pro+ ini menjadi desain yang paling menarik jika dibandingkan seri Tecno lainnya.

BACA JUGA:Sempurnakan Penampilan Lebaran dengan Pilihan Koleksi dari Essentials Urban&Co Store Pekalongan

BACA JUGA:HP Gaming Sempurna Cuma 2,5 Jutaan, Inilah Keunggulan Infinix Note 40 dan Note 40 pro yang Spektakuler!

Salah satu yang membuat hp ini nampak menarik dapat dilihat dari peletakkan kameranya. Alih-alih menggunakan desain modul kamera boba, hp ini justru menggunakan modul kameran berbentuk lingkaran besar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: