Cara Memutihkan Wajah dengan Cepat, Pakai Bahan Dapur Wajah Jadi Glowing Permanen dalam 1 Malam
Cara Memutihkan Wajah dengan Cepat, Pakai Bahan Dapur Wajah Jadi Glowing Permanen dalam 1 Malam-youtube/wulanhusna-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Cara memutihkan wajah dengan cepat tidak perlu menggunakan prosedur suntik putih ataupun usaha ekstrim lainnya.
Kita bisa memanfaatkan bahan alami rumahan yang bisa didapatkan dengan mudah, dengan meraciknya menjadi masker wajah.
Memiliki kulit putih menjadi impian sebagian orang. Putih yang dimaksud di sini adalah warna kulit yang cerah dan bersinar, bebas dari kesan kotor dan kusam.
Warna kulit sebenarnya dipengaruhi oleh produksi melanin sehingga antara satu individu dengan lainnya memiliki kecenderungan yang berbeda.
Akan tetapi, faktor eksternal seperti paparan sinar matahari dan polusi juga bisa membuat melanin ini diproduksi secara tidak seimbang.
Akibatnya, kulit menjadi lebih kusam dan mengalami masalah hiperpigmentasi yang membuat kilau alami dari kulit yang kita miliki pudar.
Tapi jangan terlalu risau saat menghadapi problem ini. Cara memutihkan wajah dengan cepat bisa kita jadikan alternatif untuk mengatasi kulit kusam dan kotor.
Cara Memutihkan Wajah dengan Cepat
Tips ini sebenarnya sudah pernah dibagikan oleh akun TikTok @ayur_officialpage. Dalam video tersebut, kita bisa mencoba memutihkan kulit wajah dengan kuning telur, yoghurt, madu, dan air lemon.
BACA JUGA:5 Produk Masker Kolagen untuk Kulit Glowing dan Awet Muda, Bye Flek Hitam dan Kerutan Tanda Penuaan
Bahan yang diperlukan:
- 1 butir kuning telur
- 2 sendok makan yoghurt
- 1 sendok makan madu
- Setengah sendok makan air lemon
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: